Kapolres Metro Jakarta Pusat, Kombes Pol Susatyo Purnomo Condro menerangkan, kepolisian hadir, tak sekadar mengamankan, tetapi juga menjaga agar suasana ibadah tetap tenang dan nyaman.
Laporan keuangan yang dipublikasikan justru menunjukkan komitmen BPKH dalam menjaga transparansi dan akuntabilitas.
Jelang Hari Kartini 21 April, terdapat cara yang mudah diakses dan layak bagi wanita Indonesia modern untuk meniti jalan menuju kemandirian finansial.
Komisi V Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) menemui Presiden Prabowo Subianto di Istana Negara, Jakarta, Kamis (17/4/2025).
Mendagri Tito Karnavian tengah menyusun skenario pelaksanaan retret kepala daerah gelombang kedua. Wamendagri Bima Arya menyebut, pihaknya membuka opsi retret gelombang kedua tidak digelar di Akmil Magelang.
Pramono mengatakan hal itu dilakukan guna memastikan secara langsung bahwa proses rekrutmen PPSU berjalan secara terbuka dan tidak ada titipan melalui saudara atau keluarga.
19 WNA itu diiamankan berdasarkan laporan masyarakat yang menyebut, adanya kegiatan meresahkan dan mengganggu keamanan serta ketertiban umum di wilayah tersebut.
Bentrok antarkelompok terjadi di Jalan Raya Bogor KM 37, Depok. Akibat bentrokan tersebut sempat terjadi kemacetan dan polisi telah mengamankan tujuh orang yang terlibat bentrokan.
Mengacu pada arahan Presiden Prabowo Subianto, Sekolah Rakyat dijadwalkan mulai dibuka pada tahun ajaran baru 2025/2026 ini. Terkait dengan desk Sekolah Rakyat, Gus Ipul menyampaikan bahwa pembangunan gedung sekolah akan dilakukan oleh negara.
Nenek dan cucu di Kelurahan Bondongan, Kecamatan Bogor Selatan, Kota Bogor, Jawa Barat menjadi korban longsor. Sebagian bangunan rumahnya ambruk terbawa longsor. Kedua korban ditemukan tim penyelamat dalam kondisi tertimpa reruntuhan bangunan.