Jokowi Kompak Dengan Komandan Kopasus

Gubernur DKI Jakarta, Joko Widodo atau akrab disapa Jokowi hadir dalam perayaan hari Ulang Tahun Kopassus Ke-61. Syukuran yang diselenggarakan di Markas Kopasus, Cijantung, Jakarta Timur, Selasa 16 April 2013 itu, komandan jenderal Kopasus Mayjen Agus Sutomo mengaku kompak dengan sang gubernur.

oleh Isna Setyanova diperbarui 17 Apr 2013, 09:30 WIB
Gubernur DKI Jakarta, Joko Widodo atau akrab disapa Jokowi hadir dalam perayaan hari Ulang Tahun Kopassus Ke-61. Syukuran yang diselenggarakan di Markas Kopasus, Cijantung, Jakarta Timur, Selasa 16 April 2013 itu, komandan jenderal Kopasus Mayjen Agus Sutomo mengaku kompak dengan sang gubernur.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya