Citizen6, Surabaya: Ceramah Pembinaan Keuangan kali ini disampaikan Kepala Seksi Uji (Kasi Uji) Pekas Mako Kobangdikal Mayor Laut (S) Sucipto dengan mengusung materi tentang hak-hak prajurit TNI. (Pengirim: Penkobangdikal)
Sedikitnya 750 prajurit, PNS Detasemen Markas dan Staf Komando Pengembangan dan Pendidikan Angkatan Laut (Kobangdikal) mengikuti ceramah Pembinaan Keuangan di Gedung Martadinata, Kesatrian Bumimoro Kobangdikal, Surabaya, Jumat (24/2).