[FOTO] Kepulan Uap di Gedung Pencakar Langit Amerika Serikat

Badai salju yang melanda sebagian wilayah di Amerika Serikat mulai mereda. Tampak kepulan uap akibat bagian dari proses pencairan salju yang tampak kala senja (Scott Olson / Getty Images / AFP)

oleh Wawan Isab Rubiyanto diperbarui 08 Jan 2014, 15:06 WIB
asap-as-5-140108.jpg
Badai salju yang melanda sebagian wilayah di Amerika Serikat mulai mereda. Tampak kepulan uap akibat bagian dari proses pencairan salju yang tampak kala senja (Scott Olson / Getty Images / AFP)
Lapisan salju di jalanan di kawasan Kentucky, Amerika Serikat, mulai menipis. Saat badai, lapisan salju yang menutupi beberapa bagian di Amerika Serikat mencapai ketebalan 60 cm (AFP Photo/Luke Sharrett)
Tunawisma bersama anjingnya sedang berlindung dari dingginnya cuaca di trotoar bawah tanah. Udara dingin dan hembusan angin Arctic mencapai 50 mph (Chip Somodevilla/Getty Images/AFP).
Meski salju telah mencair suhu dingin masih menyelimuti wilayah Washington. Seorang wanita tampak berjalan dengan menggunakan mantel tebal untuk bisa beraktivitas. Begitu juga tunawisma yang tengah duduk dengan berselimutkan beberapa lapis kain woll (AFP
Saat siang hari, kepulan uap juga sangat jelas terlihat. Suhu di Chicago perlahan merangkak naik di atas 0 derajat celcius sejak 30 jam terakhir (Scott Olson / Getty Images / AFP)
Badai salju yang melanda sebagian wilayah di Amerika Serikat mulai mereda. Tampak kepulan uap akibat bagian dari proses pencairan salju yang tampak kala senja (Scott Olson / Getty Images / AFP)

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya