Liputan6.com, Jakarta Gugatan cerai yang dilayangkan Ayu Ting Ting terhadap suaminya, Enji bukan lah babak terkahir dari kisruh rumah tangga mereka. Ada saja persoalan baru yang muncul. Paling anyar, Enji melalui pengacaranya Hotman Paris meminta agar Ayu melakukan tes DNA anaknya, Bilqis Khumairah Razak.
Di sisi lain, Ayu merasa gerah selalu dijadikan bahan pemberitaan di media infotaimen. Dia bilang, setiap hari ada saja cerita rumah tangganya bersama Enji yang diungkap ke publik.
"Saya malu juga sama orang-orang karena saya selalu muncul di televisi setiap hari," kata Ayu dalam acara musik di kawasan Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Kamis (27/2/2014)
Bahkan Ayu mengibaratkan cerita rumah tangganya itu seperti skenario sinetron lengkap dengan bumbu-bumbu konfliknya. Hal itu yang bikin Ayu malu.
"Sudah ya berhenti sampai di sini. Jangan bikin episode baru. Kayak striping sinetron saja," ujar Ayu.
Untuk itu, Ayu memilih tak banyak berkomentar ketika Hotman memintanya melakukan tes DNA. Namun, dia tetap menyesalkan mengapa Enji meragukan bayi yang baru dilahirkannya itu sebagai darah dagingnya.
Ayu Ting Ting Malu Konflik Rumah Tangganya Seperti Kisah Sinetron
Ayu Ting Ting mengaku malu kisah rumah tangganya seperti kisah sinetron drama dan selalu menjadi bahan berita.
diperbarui 27 Feb 2014, 11:00 WIBAyu Ting TIng dan Enji
Advertisement
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Apa Itu Majas Repetisi: Pengertian, Jenis, dan Contoh Lengkap
Kapolri Waspadai Gangguan Pasca dari Hasil Perhitungan Pilkada 2024
Memahami Arti dan Makna "On Progress": Apa Artinya dan Bagaimana Penggunaannya
Generasi Terbaru Baterai Blade Tawarkan Daya Jelajah Lebih Jauh dan Awet
New York, Rumah bagi Miliarder Terbanyak di Dunia
28 November 2014: Serangan Teroris Paling Berdarah Nigeria, Ledakan 3 Bom di Luar Masjid Bunuh 120 Orang
3 Resep Gulai Daun Singkong, Versi Simpel sampai ala Rumah Makan Padang
Benteng Bukit Kursi, Bekas Benteng Pertahanan yang Jadi Cagar Budaya di Pulau Penyengat
Iran Bakal Luncurkan CBDC untuk Hindari Sanksi AS
Ruben Amorim Ngotot Minta Dibelikan Viktor Gyokeres, Sudah Bilang ke Petinggi Manchester United
Serok Cuan Saat Window Dressing, Begini Strateginya
Ketahui Gejala Kolesterol Tinggi, Waspada dengan Sakit Kepala di Bagian Belakang dan Punggung