Liputan6.com, Los Angeles Los Angeles Lakers berhasil mengatasi perlawanan tamunya Sacramento Kings 126-122 pada laga lanjutan NBA, Sabtu (1/3/2014) pagi WIB. Pada laga ini Jodie Meeks cs mampu memecahkan rekor tembakan tiga angka terbanyak sepanjang sejarah klub.
Pemain-pemain Lakers mencatatkan 19 tembakan tiga angka dai 27 usaha pada laga ini. Point guard Jordan Farmar jadi pahlawan Lakers. Dia mencetak poin tertinggi sepanjang kariernya di NBA dengan 30 poin. Meeks sendiri finis dengan 22 angka.
Absennya center DeMarcus Cousins karena terkena skorsing dimanfaatkan dengan baik oleh Lakers. Pada laga ini presentase tembakan Lakers mencapai 60 persen. Kemenangan ini membuat Lakers selalu menang atas Kings di tiga pertemuan musim ini. Kedua tim masih akan bertemu sekali lagi pada 2 April di Sacramento.
Kings sebenarnya mengawali laga dengan baik. Mereka merebut dua kuarter awal dengan keunggulan 11 angka saat jeda pertandingan. Namun permainan menawan Farmar, Meeks, Pau Gasol dan MarShon Brooks membuat Lakers bisa membalikkan keadaan.
Ukir Rekor, Lakers Atasi Kings
Pemain-pemain Lakers mencatatkan 19 tembakan tiga angka dai 27 usaha pada laga ini.
diperbarui 01 Mar 2014, 14:29 WIBa
Advertisement
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Pramono-Rano Deklarasi Menang Satu Putaran, Timses RIDO: Tunggu Hasil Resmi KPU
Rumah Ketua DPRD Dompu Dilempar OTK saat Konvoi Kemenangan Pilkada
Tatkala Abah Guru Sekumpul Menolak Hadiah dari Santri walau Hanya Setandan Pisang, Ada Apa?
Wotawati, Transformasi Kampung Tersembunyi di Gunungkidul Jadi Destinasi Wisata Sejarah
Pasangan Pengantin Menikah di Timezone, Sering Jadi Tempat Kencan Selama Pacaran
Permasalahan Hidup Datang Silih Berganti, Solusinya Ada di Orangtua Kata Buya Yahya
Wanita Muda Ditangkap saat Hendak ke Minimarket, di Bagasinya Kedapatan Ganja
Pengacara Minta Polda Metro Hentikan Kasus Firli Bahuri, Ini Alasannya
Jessica Wongso Eksis di Medsos, Gaya Ketikannya Bikin Salah Fokus
5 Fenomena Astronomi Desember 2024, Raja hujan Meteor hingga Oposisi Jupiter
Begu Ganjang, Roh Menyeramkan yang Awalnya Digunakan sebagai Penjaga Perkebunan
Jadwal Sholat DKI Jakarta, Jawa dan Seluruh Indonesia Hari Ini Jumat 29 November 2024