Liputan6.com, Jakarta Siapa yang tidak ingin memiliki kulit kencang tanpa kerut? Tidak perlu menyakiti kulit dengan operasi plastik, cukup dengan beberapa bahan alami berikut ini, dikutip Womansday, Senin (3/3/2014).
1. OatMeal
Menu sarapan yang satu ini dilengkapi dengan asam amino dan vitamin E yang menyehatkan kulit. Kerusakan akibat sinar matahari dan radikal bebas dapat ditangkal dengan oatmeal.
2. Kopi
Kandungan kafein dalam kopi dapat membantu menyempitkan pembuluh darah dan memicu senyawa untuk menyehatkan kulit sehingga dapat menunjang penampilan.
3. Keju Mozzarella
Makanan tinggi kalsium ini melindungi dan memperkuat enamel gigi, meningkatkan produksi air liur dan membantu melawan bakteri yang membuat gigi menguning.
4. Jeruk Bali
Vitamin C yang ada di jeruk bali ini dapat menimgkatkan pertumbuhan kolagen yang membantu mencegah kulit kendur.
5. Kenari
Kacang yang tinggi asam lemak omega 3 ini meningkatkan kadar kelembaban di kulit serta mencegah keriput.
Ingin Awet Muda? Konsumsi Bahan Alami Ini
Siapa yang tidak ingin memiliki kulit kencang tanpa kerut, ini membuat wajah tampak lebih muda utnuk itu konsumsi bahan alami ini.
diperbarui 04 Mar 2014, 11:00 WIBBuah Kenari (Istimewa)
Advertisement
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 Liga InternasionalHasil Liga Champions: 3 Wakil Italia Berjaya
6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Kisah Umar bin Abdullah Memerdekakan Budak yang Pura-Pura Sholat, Diceritakan Gus Baha
Alasan Warga Palembang Pilih Golput, Lokasi Jauh Hingga Dapat Serangan Fajar
Maksimalkan Produktivitas dengan Laptop Tipis Premium ASUS Zenbook S 14 UX5406
Megawati Sampaikan Sikap PDIP soal Hasil Pilkada 2024: Jaga Suara dan Kumpulkan Bukti Intimidasi Aparatur Negara
Perusahaan Ini Bakal Bangun PLTA Cibuni 3 dan Cimandiri 3 di Sukabumi
Prospek Makin Cerah, Bali Jadi Destinasi Investasi Properti Populer di Asia
Bacaan Doa Setelah Sholat Dhuha 4 Rakaat, Jadi Amalan Pembuka Rezeki
Mendag Budi Lepas Ekspor Produk Kerajinan Bantul Senilai Rp2 Miliar
SukkhaCitta hingga BeeMe Raih Local Heroes Brand 2024, Apresiasi bagi Jenama Lokal yang Menginspirasi
Daftar Lengkap Peserta BWF World Tour Finals 2024, Indonesia Berapa Wakil?
VIDEO: Praperadilan Tom Lembong Ditolak, Kasus Korupsi Impor Gula Berlanjut!
Hasil Hitung Cepat SMRC Pilkada Jakarta 100%: RK-Suswono 38,8%, Dharma-Kun 10,17%, Pramono-Rano 51,03%