Liputan6.com, Sant'Agata Bolognese - Pria memang masih mendominasi hobi otomotif, tapi jangan pandang perempuan tak memiliki selera dengan hobi yang satu itu. Mereka kerap mengikuti perkembangan terkait tunggangan-tunggangan keluaran pabrikan otomotif seperti Lamborghini.
Menyadari hal tersebut, dilansir Autocarindia, Jumat (28/3/2014), CEO Lamborghini Stephan Winkelmann berharap model terbaru Lambroghini mampu menjangkau kaum hawa lebih luas. “Kami mengetahui banyak perempuan yang mencintai Lamborgini tapi hanya sedikit dari mereka yang mengendarainya," ungkapnya.
"Kami sangat senang jika Lamborghini Huracan bisa menyasar banyak konsumen perempuan,” kata Winkelmann. Lewat model Huracan, ia berharap banyak perempuan yang bisa menunggangi mobil Lamborghini.
Lamborghini Huracan merupakan model yang menuai respon tinggi dari pasar global dengan mancatatkan lebih dari 1.000 unit pesanan. Wilkelmann optimistis, Huracan akan mengukir sejarah baru Lamborghini.
Hadir dengan mengusung bodi yang lebih ringan dan lebih kaku dari Gallardo, Lamborghini Huracan menggendong mesin V10 berkapasitas 5,2 liter yang menghasilkan output 601HP dan torsi 480.
Mesin juga berpadu dengan transmisi dual-clutch tujuh percepatan dan sistem all-wheel-srive-system. Dengan spek tersebut, mobil ini mampu melesat 0-99,7 kilometer (km) per jam dalam waktu 3,2 detik dengan kecepatan maksimal sekira 325 km/jam.
Lamborghini Huracan untuk Perempuan yang Suka Ngebut
Pria memang masih mendominasi hobi otomotif, tapi jangan pandang perempuan tak memiliki selera dengan hobi yang satu itu.
diperbarui 28 Mar 2014, 11:46 WIBPresiden dan CEO Automobili Lamborghini Stephan Winckelmann, berbicara disamping Lamborghini Huracan.
Advertisement
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 Liga InternasionalHasil Liga Champions: 3 Wakil Italia Berjaya
6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Kenakalan Gus Miek saat Mondok di Pesantren Lirboyo, Mata Batin KH Makhrus Ali
Hasil Hitung Cepat Internal, Paslon Edo-Farida Unggul di Pilwalkot Cirebon
Bawaslu Temukan Ratusan Kasus Dugaan Politik Uang Selama Pilkada 2024
Bea Cukai Gagalkan Penyelundupan 60.883 Ekor Benih Lobster Setara Rp9,1 Miliar di Lampung
Mini Moon Asteroid 2024 PT5 Tinggalkan Bumi, Akan Kembali Tahun Depan
Jarang Diketahui, Mbah Moen Ungkap Karomah Dahsyat Syaikh Abdul Qadir al-Jilani
Quick Count Pilkada Garut, Anak Kapolda Metro Jaya Menang Telak
KPU RI: Penghitungan Suara Resmi Pilkada Dilakukan Berjenjang, Ini Jadwalnya
Link Live Streaming Liga Champions, Kamis 28 November 2024 di SCTV dan Vidio: Ada Aston Villa vs Juventus
3 Rekrutan Wajib Ruben Amorim untuk Dongkrak Performa Manchester United
Gereja Blenduk, Bangunan Bersejarah Paling Ikonis di Semarang
Paslon ARUS Unggul Versi Exit Poll di Pilkada 2024 Papua Barat Daya