Liputan6.com, Livorno Livorno dan Inter Milan akan menjalani laga pekan ke-31 dengan kepentingan berbeda. Bagi Livorno, kemenangan atas Inter sangat penting untuk lolos dari zona merah. Sedangkan tim tamu wajib meraih tiga angka untuk mendekatkan diri ke zona Eropa.
Menariknya kedua tim sama-sama menurunkan formasi 3-5-2 di laga ini. Pelatih Livorno, Domenico Di Carlo mengandalkan Biaganti dan Greek untuk mengimbangi lini tengah Inter.
Sementara di lini depan, Di Carlo menurunkan duet Paulinho dan pemain muda Ishak Belfodil untuk menjebol gawang Inter.
Sebaliknya, pelatih Inter Walter Mazzarri akan tampil tanpa Yuto Nagatomo yang selama ini langganan menjadi starter. Ia lebih memilih untuk menurunkan Jonathan dan Danilo D'Ambrosio sebagai sayap kiri dan kanan.
Sedangkan di lini depan, Inter akan mengandalkan duet Argentina, Mauro Icardi dan Rodrigo Palacio. Sementara striker Argentina lain, Diego Milito duduk di bangku cadangan.
Livorno: Bardi; Valentini, Emerson, Castellini; Mbaye, Benassi, Biagianti, Greek, Mesbah; Belfodil, Paulinho
Inter: Handanovic; Juan Jesus, Samuel, Rolando; D'Ambrosio, Hernanes, Alvarez, Kuzmanovic, Jonathan; Icardi, Palacio
Inilah Susunan Pemain Livorno Kontra Inter
Kedua tim sama-sama menggunakan pola 3-5-2.
diperbarui 01 Apr 2014, 01:40 WIBGIUSEPPE CACACE / AFP
Advertisement
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 Liga InternasionalLiverpool Bayar Mahal Kemenangan atas Real Madrid di Liga Champions
8 9 10
Berita Terbaru
Tanggapi Soal PPN hingga Opsen, Hyundai Punya Strategi Jaga Penjualan Tetap Stabil
Kadin Indonesia Punya Kisi-Kisi Kejar Target Pertumbuhan Ekonomi 8%
Begini Kondisi Terkini Gunung Ruang di Sitaro
Tengok Gerak Harga Kripto BTT Coin Hari Ini 29 November 2024
Reuni Akbar 212 di Monas Senin 2 Desember: Rizieq Shihab Hadir, Prabowo Diundang
7 Tips Agar Bibir Pink Alami Tanpa Perlu Lipstik, Aman dan Mudah Dilakukan
Perawatan Kulit Berjerawat Perlu Pendekatan Dermatologis, Ini Alasannya
Cara Mengatasi Kram Perut yang Efektif: Panduan Lengkap
Prospek Emiten Ritel Jelang Natal dan Tahun Baru, Intip Rekomendasinya
Oppo Find X8 Series Debut Global di Bali, Indonesia Jadi Sorotan Dunia
7 Potret Biby Alraen Jadi Manajer Risty Tagor, Kerja Bareng Mantannya Suami
Syarat Pilkada Jakarta Digelar Dua Putaran, Apa Saja?