Liputan6.com, Los Angeles, Amerika Serikat Kabar bergabungnya Arnold Schwarzenegger ke proyek Avatar kembali mendapat bantahan. Kali ini, bantahan tersebut datang langsung dari James Cameron selaku sutradara. Seperti dilansir dari harian Digital Spy, Selasa (15/4/2014), Cameron mengaku belum menemukan karakter yang cocok untuk diperankannya.
"Sampai saat ini saya belum membicarakan film ini dengan Arnold Schwarzenegger." ucap Cameron.
Sebagai gantinya, Cameron lebih memilih untuk mendatangkan kembali sosok Kolonel Quaritch yang diperankan Stephen Lang sebagai musuh utama. Padahal seperti kita ketahui, karakter ini sudah dimatikan di film pertama. "Ini adalah film sci-fi. Dan berbagai skenario menarik bisa dimunculkan." pungkas James.
Rencananya, sekuel kedua Avatar akan dirilis pada Desember 2016 mendatang
James Cameron tercatat pernah bekerjasama dengan Arnold Schwarzenegger di tiga film miliknya yang bertajuk 'Terminator' (1984), 'Terminator: The Judgment Day' (1991), dan 'True Lies' yang dirilis pada 1994 lalu.
Terminator di Sekuel Avatar, Ini Jawaban Sutradara
Rencananya, sekuel kedua Avatar akan dirilis pada Desember 2016 mendatang.
diperbarui 15 Apr 2014, 22:20 WIBRencananya, sekuel kedua Avatar akan dirilis pada Desember 2016 mendatang.
Advertisement
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
10 Jitu Tips Reading TOEFL untuk Skor Maksimal
Atol Adalah Formasi Terumbu Karang Unik: Pengertian, Proses Terbentuk, dan Fungsinya
Butuh Bek Kiri Baru, Terungkap Formasi yang Bakal Diterapkan Ruben Amorim di Manchester United
Tips Tinggi Badan Usia 16: Panduan Lengkap Meningkatkan Postur
Anies Dukung Pramono-Rano, Ridwan Kamil: Dua Wagubnya ke Sini
Tips Menjaga Lingkungan: Panduan Lengkap untuk Hidup Ramah Lingkungan
Pulau Menjangan, Rekomendasi Libur Akhir Pekan di Bali
Angkringan Langganan Presiden Prabowo Subianto di Solo, Jual Nasi Goreng hingga Risol Kuah
Hasil Riset Paparkan Daftar Makanan Mengandung Mikroplastik
Recipient Adalah Penerima, Ini Pengertian, Jenis dan Peran Penting dalam Berbagai Konteks
Pesan Gus Iqdam, Kita Boleh Kehilangan Apa Saja Asal Tidak Kehilangan Hal Ini
Rekening Adalah Catatan Keuangan yang Dibuat Lembaga Perbankan untuk Nasabahnya, Ketahui Jenisnya