Liputan6.com, Barcelona: Barcelona kemungkinan besar gagal meneruskan tradisi meraih minimal satu trofi selama enam tahun terakhir. Menariknya kegagalan ini tak membuat pelatih Gerardo' Tata' Martino khawatir kehilangan pekerjaannya.
Ya Barcelona harus menelan malu setelah kalah 1-2 dari dalam final Copa Del Rey dini hari tadi. Sebelumnya Barcelona juga tersingkir dari Liga Champions dan masih tertahan di peringkat ketiga klasemen La Liga.
"Tentu saja saya terluka karena kekalahan ini dan untuk orang-orang yang setia mendukung kami," kata Martino seperti dilansir Daily Mail usai laga lawan Madrid.
"Tapi tim ini masih punya jalan panjang dan hal positif yang bisa diraih. Saya juga merasakan penderitaan seperti elemen tim yang lain."
Pelatih asal Argentina itu juga menepis akan ditendang dari Camp Nou dalam waktu dekat. Ia percaya klub akan mempertahakannya hingga kontraknya habis.
"Masa depan saya tidak tergantung hasil di laga ini. Sejak beberapa pekan lalu saya selalu bilang tidak akan ada yang berubah jika kami kalah atau pun menang," ucapnya.
"Ini memang pekan yang buruk untuk kami. Namun kami harus bangkit dan menyelesaikan yang tersisa," katanya bertekad.
Tata Martino Percaya Posisinya Masih Aman
Barcelona kemungkinan besar gagal mempertahankan tradisi trofi selama enam tahun terakhir.
diperbarui 17 Apr 2014, 09:22 WIBGerardo Martino tertunduk lesu usai Barca disingkirkan Atletico Madrid. (JAVIER SORIANO / AFP)
Advertisement
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Jokowi dan Kaesang Blusukan Pasar Klitikan Demi Paslon Respati - Astrid
Perbandingan 5 Pemain Termahal Timnas Indonesia dan Jepang, Timpang Seperti Peringkat FIFA
Klasemen Kualifikasi Piala Dunia 2026: Tergusur ke Dasar Grup C, Peluang Timnas Indonesia Tetap Terbuka
Timnas Indonesia vs Jepang, Garuda dan Samurai Biru Beda Jalan Menuju Piala Dunia 2026
Mengintip Kampung Wisata Giwangan, Transformasi dari Tempat Prostitusi
Drama Penangguhan Gelar Doktor Bahlil Lahadalia oleh UI
OJK Terbitkan POJK Nomor 17 Tahun 2024 Tentang Penyelenggaraan Kegiatan Usaha Bulion
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026 Bahrain vs China: Gol Dianulir VAR, Dilmun Warriors Tumbang 0-1
Dekat dengan Ulama, Luthfi-Taj Yasin Disebut Sosok yang Paham Dunia Pesantren
Bertemu Menkomdigi, Mensesneg Beri Pesan Pentingnya Konektivitas dan Pemerataan Internet di RI
200 Nama Kelas Aesthetic dan Unik, Bisa untuk Jenjang SD hingga SMA
ONE Friday Fights 87 Hadirkan Duel Kongchai vs Chokpreecha