Liputan6.com, Slovyanks - Konflik horizontal di Ukraina semakin panas. Di Kota Slovyanks, Ukraina bagian timur, milisi pro-Rusia terlihat berpatroli di tengah kota. Mereka mengepung kantor administratif utama Slovyanks.
Seperti ditayangkan Liputan 6 Malam SCTV, Kamis (17/4/2014), seorang pria yang mereka curigai sebagai kelompok pro-Ukraina bersatu dipukuli dan diusir dari lokasi.
Lebih dari 10 hari terakhir sejumlah gedung pemerintah di Ukraina bagian timur diduduki warga dan pasukan pro-Rusia. Mereka bahkan mengganti bendera Ukraina dengan bendera Rusia.
Negara-negara Barat menuding Rusia sengaja memicu perpecahan di Ukraina Timur. Agar bisa dijadikan alasan menginvasi Ukraina seperti yang terjadi pada kawasan Crimea. Rusia mengambil alih Crimea dari Ukraina beberapa pekan setelah Presiden Ukraina yang pro-Rusia digulingkan.
Tak sanggup mengatasi perpecahan warganya, Presiden sementara Ukraina, Oleksandr Turchynov telah meminta bantuan pasukan keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa agar ditempatkan di negaranya. (Anri Syaiful)
Milisi Pro-Rusia Kepung Kantor Pemerintahan di Slovyanks
Konflik horizontal di Ukraina makin panas. Pergesekan antar warga pro-Ukraina bersatu dengan warga pro-Rusia kerap terjadi.
diperbarui 18 Apr 2014, 03:08 WIB(nbcnews.com)
Advertisement
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Prabowo Bangun 3 Juta Rumah di Tanah BUMN hingga Koruptor, Cicilan KPR Bakal Ringan?
BBTN Luncurkan Kartu Debit Baru, Apa Saja Keuntungannya?
Sistem Transmisi Adalah: Komponen, Jenis, dan Cara Kerja Lengkap
Cara Mengatasi AC Berisik: Panduan Lengkap Mengembalikan Ketenangan Ruangan
VIDEO: Gibran Prediksi Timnas Indonesia vs Jepang
Ketika Seskab Teddy Perkenalkan Diri ke Joe Biden: Nice to Meet You
Timnas Indonesia vs Jepang: Duel Kevin Diks dan Wataru Endo, Dua Bintang Liga Champions
Potensi Kevin Diks: Bek Tangguh yang Bisa Jadi Penentu dalam Laga Timnas Indonesia vs Jepang
60 Kata-Kata Perpustakaan yang Bijaksana dan Keren, Ajak untuk Gemar Membaca
Model Baju Batik Wanita 2025, Bikin Kamu Terlihat Cantik dan Elegan
Tiga Hal yang Jadi Kekhawatiran Kiper Jepang Terhadap Timnas Indonesia, Apa Saja?
Wamildan Tsani Panjaitan Resmi Jabat Dirut Garuda Indonesia