Liputan6.com, Barcelona: Untuk kedua kalinya dalam enam pekan Lionel Messi tertangkap kamera sedang muntah di stadion. Kali ini terjadi dalam laga lawan Athletic Bilbao, Minggu (21/4/2014).
Jika sebelumnya Messi muntah saat pertandingan dan sesudah laga. Maka kali ini bintang Barcelona itu muntah sebelum laga saat memasuki lorong stadion Camp Nou.
Messi langsung menghilangkan noda muntahnya dengan kostumnya. Menariknya, pelatih Tata Martino yang berada di belakangnya seolah mendiamkan kejadian itu dan berlalu dari Messi.
Meski sudah dilakukan sejumlah pemeriksaan, namun tidak ada tanda-tanda yang menunjukkan Messi terkena gejala suatu penyakit. Messi sendiri pernah menyatakan sindrom muntahnya sudah terjadi sejak lama dan tidak mengkhawatirkan.
"Kadang saya berakselerasi cepat dan kekurangan udara yang dibutuhkan. Namun, saya merasa baik-baik saja usai laga," kata Messi seperti dilansir Marca.
Messi Masih Terserang Sindrom Muntah
Kali ini bintang Barcelona itu muntah sebelum laga saat memasuki lorong stadion Camp Nou.
diperbarui 24 Apr 2014, 14:39 WIBLionel Messi (REUTERS/Gustau Nacarino)
Advertisement
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Membaca Doa Qunut Subuh Bid’ah? Ini Pandangan Ustadz Adi Hidayat
Jokowi dan Kaesang Blusukan Pasar Klitikan Demi Paslon Respati - Astrid
Perbandingan 5 Pemain Termahal Timnas Indonesia dan Jepang, Timpang Seperti Peringkat FIFA
Klasemen Kualifikasi Piala Dunia 2026: Tergusur ke Dasar Grup C, Peluang Timnas Indonesia Tetap Terbuka
Timnas Indonesia vs Jepang, Garuda dan Samurai Biru Beda Jalan Menuju Piala Dunia 2026
Mengintip Kampung Wisata Giwangan, Transformasi dari Tempat Prostitusi
Drama Penangguhan Gelar Doktor Bahlil Lahadalia oleh UI
OJK Terbitkan POJK Nomor 17 Tahun 2024 Tentang Penyelenggaraan Kegiatan Usaha Bulion
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026 Bahrain vs China: Gol Dianulir VAR, Dilmun Warriors Tumbang 0-1
Dekat dengan Ulama, Luthfi-Taj Yasin Disebut Sosok yang Paham Dunia Pesantren
Bertemu Menkomdigi, Mensesneg Beri Pesan Pentingnya Konektivitas dan Pemerataan Internet di RI
200 Nama Kelas Aesthetic dan Unik, Bisa untuk Jenjang SD hingga SMA