Liputan6.com, Bali - Sempat diduga dibajak, pesawat Virgin Australia dari Brisbane Australia berputar-putar di langit Bali sebelum mendarat. Namun, bukan pembajakan melaikan hanya ada keonaran salah satu penumpang.
Communication and Legal Section Head Angkasa Pura Shively Sanssouci mengungkap, saat ini si pembuat onar telah diamankan di Mako Brimob Polda Bali.
"Sudah diamankan di Mako Brimob untuk dimintai keterangan," ungkap Shively kepada Liputan6.com, Jumat (25/4/2014).
Sebelumnya, Direktur Pengembangan Kebandarudaraan dan Teknik Angkasa Pura II Salahuddin Raffi menyatakan, pesawat tersebut tak dibajak melainkan hanya ada insiden kecil dalam pesawat.
"Bukan pembajakan," tegas Salahuddin, kepada Liputan6.com, Jumat (25/4/2014).
Menurutnya, berdasarkan hasil koordinasi dengan Head Group Avsec Angkasa Pura I, insiden itu adalah penumpang mabuk yang mencoba menerobos kokpit.
"Hasil koordinasi dengan Head Group Avsec AP I ada penumpang yang mabuk dan mencoba menerobos kokpit," ungkap Raffi.
Pemabuk di Virgin Australia Diamankan ke Mako Brimob Bali
Sempat diduga dibajak, pesawat Virgin Australia dari Brisbane berputar-putar di langit Bali sebelum mendarat.
diperbarui 25 Apr 2014, 15:23 WIBIlustrasi (Istimewa)
Advertisement
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Kerja Sama dengan Pegawai Komdigi, Bandar Judi Online Ini Raup Jutaan Rupiah Tiap Bulan
Lisa Blackpink Minta Nasi Panas Saat Cicipi Rendang di Fan Meetup Jakarta
Datang ke SUGBK, Ole Romeny Tepok Jidat Lihat Timnas Indonesia Kalah Telak dari Jepang
Man of the Match: Hidemasa Morita Bersinar dalam Laga Timnas Indonesia vs Timnas Jepang
Mahkamah Agung Tolak Pembatalan Akta Lahir Anak Kandung yang Diajukan Cabup Banyuasin
Debut Kevin Diks dengan Timnas Indonesia Jadi Awal yang Menantang
Skuad Arab Saudi OTW Meluncur ke Jakarta, Siap Tantang Timnas Indonesia Rebut Poin Penuh
Raja Dangdut Rhoma Irama hingga Anas Urbaningrum Hadiri Kampanye Paslon Pilkada Musi Banyuasin
Timnas Indonesia Kalah 4-0 dari Jepang, Berapa Posisi Rangking di FIFA?
Klasemen Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia, Timnas Indonesia di Posisi Berapa?
Aksi Premanisme Lawan Polisi Palembang, Pelaku Mengaku Mantan Anggota Brimob
Kini Investasi Reksa Dana Semakin Mudah dengan Teknologi Digital