Liputan6.com, Depok Insan musik berduka atas meninggalnya maestro biola Idris Sardi. Bahkan, Tantowi Yahya meminta pemerintah mengabadikan nama Idris Sardi lewat sebuah bangunan yang berkaitan dengan dunia musik.
"Dia (Idris Sardi) bermusik sejak masih jadi alat perjuangan. Saya harap keterangan dari almarhum sudah banyak dicatat dan dibukukan untuk dijadikan refrensi, yang nantinya ada di museum musik Indonesia," ucap Tantowi Yahya, di Rumah Kreatif, Perumahan Bumi Cimanggis Indah (BCI), Depok, Senin (28/4/2014).
Tantowi melalui Persatuan Artis Pencipta Lagu dan Pemusik Republik Indonesia (PAPPRI) akan mendesak pemerintah untuk membangun fasilitas umum yang kelak dinamai seperti nama sang maestro.
"Kami dari PAPPRI ingin menjadi pelopor untuk mendesak pemerintah untuk menjadikan nama almarhum nama fasilitas yang ada kiatan dengan musik. Kerena tokoh seperti Idris layak diabadikan," papar dia.
Diberitakan sebelumnya, ayahanda Lukman Sardi itu meninggal hari ini pada pukul 07.25 WIB. Menurut rekam medis, Idris meninggal karena mengalami penyakit paru-paru. Jenazah akan dimakamkan di TPU Menteng Pulo, Jakarta Selatan.
Tantowi Yahya Minta Nama Idris Sardi Diabadikan Pemerintah
Menurut Tantowi Yahya, keterangan Idris Sardi banyak dicatat dan dibukukan untuk referensi yang nantinya ada di museum musik Indonesia.
diperbarui 28 Apr 2014, 15:10 WIBTantowi Yahya
Advertisement
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 Liga InternasionalLiverpool Bayar Mahal Kemenangan atas Real Madrid di Liga Champions
10
Berita Terbaru
Cara Cepat Tinggi, Panduan Lengkap Meningkatkan Tinggi Badan Secara Alami
Cara Masak Sayur Asem yang Lezat dan Menyegarkan
Gen Z Wajib Tahu, Begini Cara Mengelola Sampah Kemasan Produk Kecantikan
Pemkot Cilegon Tekankan Sinergi Lintas Sektor Jadi Kunci Wujudkan Kota Bebas Stunting
Jadwal Live Timnas Indonesia, Jangan Sampai Terlewat
Tanpa Layanan Google, Huawei Pede Pura 70 Ultra Dinanti Pencinta Fotografi Mobile
Rangkaian Khusus Kereta Wisata Rute Jakarta-Yogyakarta Bakal Beroperasi Selama Libur Natal dan Tahun Baru 2025
Kota di Kanada Bakal Jadikan Bitcoin Sebagai Aset Cadangan
Bacaan Doa Habis Tarawih, Panduan Lengkap dan Keutamaannya dalam Bulan Ramadhan
Shin Tae-yong Sebut Piala AFF 2024 Jadi Ajang Persiapan Timnas Indonesia Menuju SEA Games 2025
Segarnya Es Kapal, Minuman Legendaris Khas Solo
AirAsia Jadi Maskapai Tepat Waktu ke-3 di ASEAN