Liputan6.com, Jakarta - BlackBerry resmi meluncurkan smartphone terbarunya untuk pasar Indonesia, bernama BlackBerry Z3 alias BlackBerry Jakarta. Peluncuran smartphone ini digelar Selasa (13/5/2014) kemarin di Ballroom Ritz Carlton Pacific Place, Jakarta.
Blackberry menjadi semakin Indonesia banget karena menggunakan kode nama Jakarta pada seri smartphonenya. Peluncuran BlackBerry Jakarta dilakukan oleh Executive Chairman and CEO BlackBerry, John Chen.
Adapun pemilihan kode nama 'BlackBerry Jakarta' terinspirasi dari para pengguna Blackberry di Indonesia. Dengan memiliki Blackberry Z3 Jakarta Edition, pengguna di Indonesia dapat berkomunikasi lebih aman dan handal karena smartphone ini mengusung spesifikasi yang cukup mumpuni di kelasnya.
Blackberry Z3 Jakarta Edition dijual dengan harga yang terjangkau, hanya Rp 2,199 juta untuk pasar Indonesia. Handset ini mengusung layar sentuh penuh seluas 5 inci. Di bagian dalamnya terdapat prosesor dual-core Snapdragon berkekuatan 1,2 Ghz dipadu RAM 1,5 GB dan ruang penyimpanan internal seluas 8 GB. (adv)
Untuk selengkapnya, saksikan video launching Blackberry Z3 yang diliput khusus oleh Liputan6.com. Jadilah Bagian Dari Kita (BlackBerry Z3 Jakarta Edition)!
Launching BlackBerry Z3 Jakarta Edition
BlackBerry menjadi semakin Indonesia banget setelah munculnya Blackberry Z3 Jakarta Edition.
diperbarui 14 Mei 2014, 16:53 WIBJohn Chen (REUTERS/Beawiharta)
Advertisement
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 Liga InternasionalLiverpool Bayar Mahal Kemenangan atas Real Madrid di Liga Champions
8 9 10
Berita Terbaru
Prospek Emiten Ritel Jelang Natal dan Tahun Baru, Intip Rekomendasinya
Oppo Find X8 Series Debut Global di Bali, Indonesia Jadi Sorotan Dunia
7 Potret Biby Alraen Jadi Manajer Risty Tagor, Kerja Bareng Mantannya Suami
Syarat Pilkada Jakarta Digelar Dua Putaran, Apa Saja?
Revolusi Sepak Bola Jepang, Perjalanan Menuju Keunggulan di Asia
Ruben Amorim Pakai 3-4-3, Manchester United Bakal Datangkan Tomas Araujo
China dan Timur Tengah Rebutan Bangun Proyek 3 Juta Rumah Prabowo
Jadwal dan Siaran Langsung Eredivisie 2024/2025 Matchweek 14 di Vidio
Jadwal dan Live Streaming Serie A 2024/2025 Matchweek 14 di Vidio
Tips Bolu Mengembang Tinggi: Panduan Lengkap Membuat Kue Bolu Sempurna
Bukti Kecurangan di Pilgub Jateng Sudah Dilaporkan, Ganjar Pranowo: Tunggu Saja, Diproses Atau Tidak
Krisdayanti Kalah Pilkada Kota Batu, Jeje Govinda Unggul di Kabupaten Bandung Barat