Liputan6.com, Paris - Pesona keindahan Kota Paris, Prancis, tak kunjung surut. Menara Eiffel, Gereja Notre Dame hingga jembatan Pont De Arts pun bisa menjadi tujuan wisata And pada musim liburan mendatang.
Seperti ditayangkan Liputan 6 Siang SCTV, Sabtu (7/6/2014), menara Eiffel, icon kota Paris, Prancis, menjadi magnet kuat bagi para wisatawan. Menara tersebut menawan di kala siang dan eksotik ketika malam tiba dengan lampu-lampu berpendar emas menjulang ke langit.
Daya tarik Eiffel sedikitnya menyedot 6 juta wisatawan per tahun. Keindahan Kota Paris juga bisa dinikmati dengan menaiki kapal bateaux mouches mengitari Sungai Seine.
Jangan lewatkan juga Gereja Notre Dame, yang berada di Jantung Kota Paris. Tepat di depan gereja berasitektur gothic, ada titik nol Kota Paris. Nah, siapapun yang menginjakkan kaki di titik nol ini diyakini suatu saat akan kembali ke Paris.
Anda juga bisa mengabadikan cinta dengan memasang gembok cinta di sepanjang jembatan yang menghubungkan bantaran utara dan selatan Sungai Seine. (Riz)
Injak Titik Nol Kota Paris, Konon Bisa Kembali Lagi
Di Paris, Prancis bisa mematrikan keabadian cinta dengan memasang gembok cinta di sepanjang jembatan sungan seine.
diperbarui 07 Jun 2014, 13:50 WIB(Liputan6 TV)
Advertisement
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Menko Polkam Minta AKP Dadang Iskandar Dihukum Berat
Mengintip Profil Paslon Pilgub Sulawesi Selatan 2024 dan Riwayat Pendidikannya
Bahaya Tanam Pohon di Lintang Tinggi, Bikin Pemanasan Global Makin Parah
Hari Tenang Pilwalkot 2024, Kota Semarang Bersih dari APK
Jadwal Sholat DKI Jakarta, Jawa dan Seluruh Indonesia Hari Ini Selasa 26 November 2024
Cara Praktis Mengolah Lidah Sapi Agar Empuk dan Antibau
Cara Mudah Membuat Ikan Teri Goreng Tetap Renyah Tanpa Tepung
Rahasia Mengolah Kikil Agar Tetap Lezat dan Tidak Lengket
Buah Favorit untuk Diet yang Efektif dan Menyenangkan
Ais PKB Sebut OTT Instrumen yang Masih Diperlukan untuk Pemberantasan Korupsi
Profil Paslon Cagub dan Cawagub Sulawesi Barat 2024, Berikut Partai Pengusungnya
Ide Menu Ayam Diet Rumahan yang Mudah dan Menggugah Selera