Liputan6.com, London: West Bromwich Albion resmi mempercayakan posisi manajer kepada Alan Irvine. Pria 55 tahun itu mengisi posisi yang ditinggalkan oleh Pepe Mel yang mundur akhir musim lalu.
Irvine dikontrak WBA selama 12 bulan saja. Irvine baru bisa bergabung ke WBA setelah mencapai kesepakatan dengan Everton untuk meninggalkan posisinya sebagai pelatih tim akademi.
Sebenarnya Irvine bukan buruan utama WBA. Klub yang bermarkas di The Hawthorns itu awalnya menginginkan Tim Sherwood. Namun WBA gagal mencapai kesepakatan personal dengan eks caretaker Tottenham Hotspur itu.
Beban berat sudah menanti eks manajer Preston North End itu. Irvine harus segera membenahi skuat WBA yang musim lalu nyaris terdegradasi dimana mereka finis di posisi 17 dengan cuma terpaut tiga poin dari Norwich City.
WBA Punya Manajer Baru
Irvine baru bisa bergabung ke WBA setelah mencapai kesepakatan dengan Everton untuk meninggalkan posisinya sebagai pelatih tim akademi.
diperbarui 15 Jun 2014, 16:05 WIBAlan Irvine (Ist)
Advertisement
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 Liga InternasionalHasil Liga Champions: 3 Wakil Italia Berjaya
6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Tambang Ilegal Jadi Penyebab Polisi Tembak Polisi di Sumbar, Bahlil Buka Suara
Rancangan Qanun Disabilitas di Aceh Kian Tunjukkan Kemajuan, Tampung Aspirasi Difabel
Pemain Gagal Manchester United Dilirik Juventus, Hendak Ditukar dengan Gelandang Bermasalah
8 Potret Barang Elektronik Jadul Ini Masih Tahan Kegunaannya, Awet Banget
Inilah Saran Solusi Berkelanjutan di Tengah Tantangan Hulu Migas
4 Jenazah Korban Kapal Pesiar Tenggelam di Laut Merah Ditemukan, Pencarian Masih Berlanjut
6 Potret Rayyanza Cipung Rayakan Ultah ke-3, Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Lantun 5 Doa Indah
Mimpi Badan Gatal-Gatal dalam Islam: Tafsir, Makna, dan Penjelasan Lengkap
Pramono-Rano Karno Menang Telak di TPS Megawati
Cek Fakta: Hoaks Foto yang Diklaim Dugaan Politik Uang di Sultra dan Sulsel
Berikan Suara di TPS Lempongsari Semarang, Hendi: Kami Sudah Maksimal, Struktur Partai Relawan Bergerak
Ridwan Kamil Yakin Menang Pilkada Jakarta Satu Putaran: Nanti Kita Buktikan!