Liputan6.com, Tasikmalaya - Setelah melakukan evakuasi 6 gerbong dan 1 lokomotif Kereta Pasundan, sampai kini perbaikan rel yang rusak akibat kecelakaan kereta anjlok terus dilakukan secara maraton.
Seperti ditayangkan Liputan 6 Pagi SCTV, Minggu (29/6/2014), perbaikan secara menyeluruh termasuk rencana untuk mengganti bantalan dan rel yang rusak. Kecelakaan pada Jumat 27 Juni, menjadi perhatian serius PT KAI karena jalur kereta yang melewati Garut dan Tasikmalaya memang termasuk daerah yang rawan longsor.
Pengawasan di jalur tersebut juga ditingkatkan jelang Lebaran nanti, untuk memastikan kecelakaan tidak terjadi kembali lagi.
Jalur kereta api lintas selatan Jawa Barat terputus akibat anjloknya KA Pasundan jurusan Bandung-Surabaya di Km 236 antara Stasiun Cirahayu dan Cimekar, Kabupaten Tasikmalaya. (Ali)
Perbaikan Rel Jalur Selatan Tasikmalaya Dipercepat
Pengawasan jalur kereta yang melewati Garut dan Tasikmalaya ditingkatkan jelang lebaran, memastikan kecelakaan tidak terjadi kembali lagi.
diperbarui 29 Jun 2014, 06:30 WIB(Liputan6 TV)
Advertisement
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Inilah Negara-Negara yang Kini Tinggal Sejarah
Kaleidoskop 2024: Timnas Indonesia Ukir Tinta Emas, Lolos Ronde 3 Kualifikasi Piala Dunia hingga Juara Piala AFF Wanita Perdana
Bagaimana Sains Menjelaskan Fobia?
Cara Praktis Membuat Masker Lidah Buaya untuk Kulit Cantik dan Sehat
5 Sikap Berkelas yang Harus Dimiliki Perempuan Dewasa
Timnas Indonesia vs Filipina: Shin Tae-yong Minta Dukungan Penuh Suporter Garuda
Baca Surah Al-Qur'an Ini, Bebas Siksa Kubur dan Dapat Syafaat di Hari Kiamat, Penjelasan Buya Yahya
Gaya Rambut Terbaik untuk Mengatasi Rambut Mengembang
Jadwal dan Hasil Timnas Indonesia di Piala AFF 2024: Misi Jadi Raja Asia Tenggara
Jadwal, Hasil, dan Klasemen Piala AFF 2024: Siapa Jadi Raja Asia Tenggara?
Shin Tae-yong Ungkap Alasan Timnas Indonesia Panggil Pratama Arhan di Piala AFF 2024
Prabowo Maafkan Koruptor Asal Kembalikan Uang Rakyat, Efektif Berantas Korupsi?