Liputan6.com, Jakarta Totalitas ditunjukkan oleh presenter Deasy Noviyanti. Demi pekerjaan, wanita 34 tahun itu pun harus rela merayakan Lebaran di Jepang.
"Aku di Jepang liputan dari tanggal 20 sampai 29 Juli. Makanya pas Lebaran nggak bersama keluarga. Nggak merasakan takbiran segala macam. Nggak ikut merasakan pengumuman pilpres juga, hehehe," kata Deasy saat dihubungi via BlackBerry Messenger (BBM), Kamis (31/7/2014).
Maklum, Islam merupakan agama minoritas di Jepang. Saat Lebaran, Deasy pun memilih berkumpul dengan warga Indonesia lainnya di Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) di Tokyo.
Kepergian Deasy ke Jepang dalam rangka meliput stadion sepakbola di Yokohama dan Irfan Bachdim yang kini tercatat sebagai pemain untuk klub bola Jepang tersebut. "Iya liputan Irfan Bachdim lagi latihan pas mau tanding. Ada Diego Forlan juga," terang Deasy.
Buatnya, ini adalah kali pertama menjalani Lebaran tanpa kehadiran keluarga. Deasy sempat diprotes, namun suami akhirnya mengizinkan.
"Anak-anak protes, tapi aku kasih tahu kalau papa kan libur lebaran, jadi bisa main sama papa. Malah mereka bilang seru jalan sama papanya mulu," tutur Deasy.
Gara-gara Irfan Bachdim, Deasy Noviyanti Lebaran di Jepang
Di Jepang, Deasy Noviyanti merayakan Idul Fitri bareng warga Indonesia di KBRI di Tokyo.
diperbarui 31 Jul 2014, 16:30 WIBBagi Deasy Novianty, setiap warga negara haraus menadapat fasilitas dari negara secara merata.
Advertisement
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Momen Bapak-Bapak Nyoblos Pilkada Ngajak Kambing Kesayangan, Ngintilin Sampai Bilik Suara
Sopir Pickup Ekspedisi yang Tabrak Pemotor hingga Tewaskan Bayi di Jaksel jadi Tersangka
Cara Membuat Es Lumut Enak dan Mudah, Resep Minuman Segar Khas Indonesia
VIDEO: Kotak Suara di Jambi Dibakar Tim Salah Satu Paslon Kepala Daerah
Hormon Adalah Senyawa Kimia dalam Tubuh, Ketahui Macam, Fungsi, dan Tips Menjaga Keseimbangannya
NewJeans Keluar dari ADOR, Kapitalisasi Pasar Hybe Terpangkas Rp 6,7 Triliun
Pertamina Hulu Rokan Kembali Buka Program Magang, Apa Saja Syaratnya?
Rezeki Akan Terus Mengalir hingga Akhir Zaman, Simak Penjelasan Gus Baha tentang Sifat Allah
NewJeans Lakukan Konferensi Pers Mendadak, Umumkan Keluar dari ADOR
Pemkot Cilegon dan Pemprov Banten Teken PKS Optimalisasi Pajak Kendaraan Bermotor
FnB Apa: Pengertian, Jenis, dan Peluang Bisnis di Indonesia
Panen Piala dan Pujian, 7 Potret Memukau Ayu Ting Ting di Acara Anugerah Dangdut Indonesia 2024