Penghasilan Penjahit Ini Kalahkan Gaji Manajer

oleh Nurseffi Dwi Wahyuni Diperbarui 09 Agu 2014, 02:02 WIB
Jelang Hari Kemerdekaan, Penjahit Bendera Banjir Order
Perayaan Hari Kemerdekaan RI mendatangkan berkah tersendiri bagi para penjahit (Liputan6.com/Faizal Fanani)
Perayaan Hari Kemerdekaan RI mendatangkan berkah tersendiri bagi para penjahit (Liputan6.com/Faizal Fanani)
Pendapatan dari hasil menjahit bendera ini sangat menggiurkan. Satu hari bisa mencapai 500 ribu sampai 1 juta. Jika ditotal dalam sebulan mereka menghasilkan 30 juta (Liputan6.com/Faizal Fanani)
Seorang penjahit tampak menyelesaikan pesanan bendera merah putih di Blok V Pasar Senen, Jakarta, Selasa (4/8/2014) (Liputan6.com/Faizal Fanani)
Sudah menjadi sebuah tradisi bahwa Hari Kemerdekaan RI yang diperingati setiap tanggal 17 Agustus selalu diramaikan dengan bendera merah putih , Jakarta, Selasa (4/8/2014) (Liputan6.com/Faizal Fanani)
Hampir setiap instansi milik pemerintah maupun swasta ikut berlomba menghias gedung mereka dengan atribut berwarna merah putih , Jakarta, Selasa (4/8/2014) (Liputan6.com/Faizal Fanani)

Jakarta Perayaan Hari Kemerdekaan RI mendatangkan berkah tersendiri bagi para penjahit (Liputan6.com/Faizal Fanani)

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya