Sejumlah sungai dan kali di Jakarta masih menjadi lokasi sebagian warga untuk membuang sampah. Tampak, tumpukan sampah memenuhi kali Roxy, Jakarta, (9/8/2014). (Liputan6.com/Johan Tallo)
Tumpukan sampah memenuhi kali Roxy, Jakarta, (9/8/2014). Badan Pengendalian Lingkungan Hidup Daerah (BPLHD) DKI Jakarta menyatakan, 13 sungai yang mengalir di Jakarta mengalami tingkat pencemaran berat. (Liputan6.com/Johan Tallo)
Badan Pengendalian Lingkungan Hidup Daerah (BPLHD) DKI Jakarta menyatakan 70 persen pencemaran berasal dari limbah domestik seperti sampah. Tampak, beraneka ragam sampah memenuhi kali Roxy, Jakarta, (9/8/2014). (Liputan6.com/Johan Tallo)
Tanpa memperdulikan bau sampah yang mulai menyengat, beberapa warga tetap melintasi jembatan kali Roxy, Jakarta, (9/8/2014). (Liputan6.com/Johan Tallo)
Liputan6.com, Jakarta Sungai di Jakarta dijadikan sebagian warga sebagai tempat sampah. Tampak, tumpukan sampah di kali Roxy, (9/8/14). (Liputan6.com/Johan Tallo)