Liputan6.com, Liverpool - Musim panas tahun ini mungkin takkan terlupakan bagi Tim Howard. Maklum dia sempat berbicara langsung melalui telepon dengan Presiden AS, Barack Obama.
Ya, penampilan kiper timnas AS di Piala Dunia 2014 lalu memang menjadi sorotan dunia. Terutama saat dia membuat 15 penyelamatan dalam laga babak 16 besar lawan Belgia.
"Saya orang yang beruntung, karena 99,9 persen orang awam tidak bisa bertelepon langsung dengannya," kata Howard seperti dilansir Daily Mail.
"Saya pernah bertemu dengannya saat timnas mengunjungi gedung putih. Tapi untuk bisa berbicara dengannya sungguh menyejukkan," katanya antusias.
Dia juga tersanjung karena orang nomor satu di AS itu menyaksikan penampilan Howard dan kawan-kawan bersama seluruh staf kepresidenan dan keluarganya.
"Dia mengatakan kalau sangat bangga dengan penampilan dan kerja keras kami di lapangan. Jadi kami sangat senang karena dia sangat tertarik melihat permainan kami," ujar Howard bangga.
Howard Belum Bisa Lupakan Telepon Obama
Penampilan kiper timnas AS di Piala Dunia 2014 lalu memang menjadi sorotan dunia
diperbarui 24 Agu 2014, 07:00 WIBPenjaga gawang Timnas AS, Tim Howard (kiri) berhasil memblok sepakan Kevin Mirallas (Belgia) saat berlaga di 16 besar Piala Dunia 2014, (2/7/2014). (REUTERS/Dylan Martinez)
Advertisement
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Farhat Abbas Laporkan Denny Sumargo Dugaan Diskriminasi dan Ujaran Kebencian
7 Potret Shani Eks JKT48 yang Memukau, Pesonanya Menarik Perhatian
Keluarga Trump Habiskan Rp15 Miliar untuk Operasi Plastik, Terbanyak untuk Tanam Rambut Donald Trump
3 Fakta Terkait Kasus Dugaan Investasi Fiktif Bunga Zainal Naik ke Penyidikan
Momen Zaskia Adya Mecca dan Hanung Bramantyo ke Suriah, Beri Bantuan Musim Dingin
Donald Trump Menang Pilpres AS, Ekonomi Indonesia Bakal Amburadul?
Desak Pengupahan Tak Pakai PP 51/2023, Buruh Berunjuk Rasa di Kemnaker
Pengacara Nikita Mirzani Sebut Vadel Badjideh Salah Alamat ke Propam: Kalau Bingung Jangan Ajak Orang
Sinopsis Film Thriller 47 Meters Down di Vidio: Menghadapi Hiu Putih di Kedalaman Laut
Saksikan Mega Series Magic 5, di Indosiar, Kamis 7 November 2024, via Live Streaming Pukul 18.00 WIB
Sinopsis Film Drama Hanum & Rangga: Faith & The City, Saksikan di Vidio
Memahami Creativity adalah Kemampuan Menghasilkan Ide Baru yang Orisinal, Ketahui Manfaatnya