Liputan6.com, Jakarta - BMW Group Indonesia membuat gebrakan dan tercatat sebagai pabrikan mobil premium pertama yang hadir di area outdoor .
Untuk menegaskan posisinya sebagai pemimpin pasar di kendaraan kelas premium, BMW pun tak mau ketinggalan dalam memamerkan jajaran lengkap model BMW dan MINI. Dalam rilis yang diterima Liputan6.com, pabrikan Bavaria itu bakal menyulap bangunan BMW Pavilion dan MINI Beat Box di area outdoor seluas 1.800 meter persegi itu.
Untuk BMW Pavilion, BMW Group Indonesia menjelaskan jika arena dirancang dengan gaya arsitektur modern nan elegan untuk memberikan kesan eksklusif dan premium. Tak luput, pengunjung juga bisa menikmati sensasi "Sheer Driving Pleasure" yang diusung seluruh kendaraan BMW di
"Di IIMS tahun ini, BMW Group Indonesia bertekad untuk melampaui kesuksesan tahun lalu dengan kehadiran kami yang lebih mengesankan, termasuk dengan menampilkan BMW i, yang menjadi masa depan mobilitas," jelas Presiden Direktur BMW Indonesia, Karen Lim.
Lanjut Karen, BMW Group Indonesia turut meluncurkan kendaraan Sport Activity Vehicle (SAV) di kelas mobil mewah berukuran sedang untuk pertama kalinya di Indonesia. Di menjelaskan, mobil baru ini hadir dengan desain elegan yang diadopsi dari model coupe klasik.
Sementara untuk MINI Beatbox, para pengunjung bisa menyaksikan model terbaru serta sejumlah kendaraan all-new MINI di IIMS 2014. Mereka juga bisa memperoleh pengalaman MINI yang lengkap dan FUN. Di mana pengunjung dapat mengetahui lebih lanjut seputar keunikan dan semangat brand MINI.
Khusus untuk , sebuah aplikasi smartphone MINI telah dikembangkan untuk memberikan informasi yang terkait dengan brand di bawah BMW ini, serta memberikan hiburan kepada para pengunjung MINI Beat Box. (Gst/Des)
Main Outdoor, Ini Rencana BMW di IIMS 2014
BMW Group Indonesia tercatat sebagai pabrikan mobil premium pertama yang tampil di area outdoor IIMS 2014.
diperbarui 12 Sep 2014, 15:10 WIBPara pemesan, lanjut pabrikan, harus sabar menunggu hingga 10 bulan untuk bisa mengendarai i8 yang mereka inginkan.
Advertisement
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Rumah Ketua DPRD Dompu Dilempar OTK saat Konvoi Kemenangan Pilkada
Tatkala Abah Guru Sekumpul Menolak Hadiah dari Santri walau Hanya Setandan Pisang, Ada Apa?
Wotawati, Transformasi Kampung Tersembunyi di Gunungkidul Jadi Destinasi Wisata Sejarah
Pasangan Pengantin Menikah di Timezone, Sering Jadi Tempat Kencan Selama Pacaran
Permasalahan Hidup Datang Silih Berganti, Solusinya Ada di Orangtua Kata Buya Yahya
Wanita Muda Ditangkap saat Hendak ke Minimarket, di Bagasinya Kedapatan Ganja
Pengacara Minta Polda Metro Hentikan Kasus Firli Bahuri, Ini Alasannya
Jessica Wongso Eksis di Medsos, Gaya Ketikannya Bikin Salah Fokus
5 Fenomena Astronomi Desember 2024, Raja hujan Meteor hingga Oposisi Jupiter
Begu Ganjang, Roh Menyeramkan yang Awalnya Digunakan sebagai Penjaga Perkebunan
Jadwal Sholat DKI Jakarta, Jawa dan Seluruh Indonesia Hari Ini Jumat 29 November 2024
Link Live Streaming Liga Europa Manchester United vs Bodo/Glimt, Sebentar Lagi Mulai di Vidio