New York Fashion Week Usai, London Fashion Week Dimulai

Kehebohan New York Fashion Week sepanjang pekan lalu memang sudah mereda, Pekan inI, giliran benua Eropa yang disibukkan.

oleh Liputan6 diperbarui 14 Sep 2014, 14:43 WIB
Kehebohan New York Fashion Week sepanjang pekan lalu memang sudah mereda, Pekan inI, giliran benua Eropa yang disibukkan.

Liputan6.com, Jakarta- Sepanjang pertengahan ini menjadi minggu-minggu yang menyibukkan bagi para model, supermodel, desainer, sosialita, fotografer, serta para jurnalis dan blogger fashion. Kehebohan New York Fashion Week sepanjang pekan lalu memang sudah mereda, namun bukan berarti gaung pagelaran busana ikut selesai.

Pekan ini, giliran benua Eropa yang disibukkan dengan pagelaran busana megah. London Fashion Week siap dimulai pekan ini dan para sosialita serta selebritis dunia sudah mengosongkan agendanya untuk hadir dalam helatan ini.

Dilansir melalui situs resminya, ini dia agenda para desainer sepanjang pekan ini di London Fashion Week 2015.

Minggu, 14 September 2014 Senin, 15 September 2014 Selasa, 16 September 2014

Preen by Thornton Bregazzi

Mulberry
Margaret Howell
Sophia Webster
Richard Nicoll
Marios Schwab
Matthew Williamson
Temperley London
Toga
Topshop Unique
Ashley Williams
Paul Smith
Vivienne Westwood Red Label
Mary Katrantzou
Belstaff
David Koma
Jonathan Saunders
Pringle of Scotland

Antonio Berardi
Mulberry
Mother of Pearl
Roksanda
Erdem
Michael van der Ham
Burberry Prorsum
Issa
Christopher Kane
Huishan Zhang
Thomas Tait
Peter Pilotto
Giles
Tom Ford
Osman
Anya Hindmarch
Simone Rocha
Marques'Almeida
Ryan Lo
Tata Naka
Emilio de la Morena
Ashish
Meadham Kirchhoff
Isa Arfen
H by Hakaan Yildirim

 

 

 

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya