Liputan6.com, Beograd: Partizan Beograd akan melakoni laga berat saat menjamu klub asal Inggris, Tottenham Hotspurs, Kamis (19/9/2014) dini hari WIB di Stadion Partizana. Kedua tim belum pernah bertemu di laga kompetitif Eropa.
Maka itu, kedua tim dipastikan masih meraba-raba bagaimana cara untuk menaklukkan lawan mereka. Menghadapi Tottenham di kandang sendiri, Partizan berniat untuk meneruskan tren di liga domestik mereka.
Tottenham juga tidak buruk di Liga domestik. Hanya saja di dua laga terakhir, langkah mereka tersendat. Utamanya ketika kalah dari Liverpool. Di pertandingan nanti, kedua tim bisa sama-sama memainkan skuat terbaik mereka.
Hanya saja, Tottenham kemungkinan tak diperkuat Jan Verthongen karena cedera paha usai melawan Sunderland akhir pekan lalu. Sedangkan Roberto Soldado dan Kyle Walker kemungkinan besar jadi cadangan.
Sedangkan Partizan tak akan diperkuat Andrija Zivkovic dan Darko Brasanac. Belum jelas bagaimana pula sanksi untuk Skuletic yang mendapatkan kartu merah di kualifikasi Liga Europa.
Prediksi Susunan Pemain:
Prediksi Susunan Pemain Partizan vs Tottenham
Partizan tidak diperkuat Andrija Zivkovic dan Darko Brasanac, sedangkan Tottenham masih tunggu kondisi Verthongen.
diperbarui 18 Sep 2014, 16:33 WIBPartizan vs Tottenham Hotspur (Liputan6.com/Ari Wicaksono)
Advertisement
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Cara Membuat Pisang Goreng Krispi Tahan Lama dengan Resep Spesial, Tanpa Tepung Terigu
VIDEO: Cagub Ridwan Kamil Kampanye di Wihara Dharma Bakti Petak 9
Kremian Adalah Infeksi Cacing Kremi: Gejala, Penyebab, dan Pengobatan
Semaai Berdayakan Petani dan Toko Tani Lewat Teknologi Digital, Penjualan dan Wawasan Meningkat
Menopause, Tabu Lainnya yang Dihadapi Perempuan India
Italia Promosi Teknologi Mesin Tekstil Ramah Lingkungan di Bandung dan Solo, Bagaimana Respons Pelaku Industri Lokal?
Game Ragnarok Classic Ajak Gamer Coba Permainan Lewat Fase Closed Beta Test
Mensos dan Mendes Teken Nota Kesepahaman terkait Kesejahteraan Sosial Desa
Menkes Budi Targetkan Finalisasi Pemeriksaan Kesehatan Gratis Selesai November
Timnas Indonesia Bakal Dapat Pemain Naturalisasi Baru, Ini Sosok dan Harga Pasarnya
Profil Kevin Diks, Palang Pintu Terbaru Timnas Indonesia yang Siap Redam Jepang
Asal Usul Tengkleng, Kuliner Tradisional Jadi Identitas Masyarakat Solo