Dua Tahun Jadi Tersangka, Mantan Waka Korlantas Polri Ditahan

Mantan Wakakorlantas Polri, Brigjen Didik Purnomo, resmi ditahan KPK, Jakarta, Senin (11/11/2014). (Liputan6.com/Miftahul Hayat)

oleh Liputan6 diperbarui 11 Nov 2014, 19:24 WIB
Dua Tahun Jadi Tersangka, Mantan Waka Korlantas Polri Ditahan
Mantan Wakakorlantas Polri, Brigjen Didik Purnomo, resmi ditahan KPK, Jakarta, Senin (11/11/2014). (Liputan6.com/Miftahul Hayat)
Mantan Wakakorlantas Polri, Brigjen Didik Purnomo, resmi ditahan KPK, Jakarta, Senin (11/11/2014). (Liputan6.com/Miftahul Hayat)
Sejak 1 Agustus 2012, Didik Purnomo ditetapkan sebagai tersangka kasus korupsi pengadaan alat simulator SIM di Korlantas Polri, Jakarta, Senin (11/11/2014). (Liputan6.com/Miftahul Hayat)
Didik Purnomo tampak tenang saat digiring dari Gedung KPK menuju mobil tahanan, Jakarta, Senin (11/11/2014). (Liputan6.com/Miftahul Hayat)
Sebelum ditahan, Didik Purnomo diperiksa penyidik KPK secara intensif sebagai tersangka kasus dugaan korupsi proyek simulator SIM tahun 2011, Jakarta, Senin (11/11/2014). (Liputan6.com/Miftahul Hayat)

Liputan6.com, Jakarta Mantan Wakakorlantas Polri, Brigjen Didik Purnomo, resmi ditahan KPK, Jakarta, Senin (11/11/2014). (Liputan6.com/Miftahul Hayat)

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya