Liputan6.com, Jakarta - Wakil Presiden Jusuf Kalla akhirnya menempati rumah dinas Wapres setelah nyaris hampir sebulan pasca-pelantikan dirinya sebagai Wakil Presiden pada 20 Oktober lalu.
Seorang anggota Paspampres yang bertugas di rumah pribadi JK mengaku mantan Ketua Umum Partai Golkar itu telah pindah dari rumah pribadinya di Jalan Brawijaya, Jakarta Selatan, sejak Sabtu pagi.
"Saya kebetulan masuk siang, jadi sudah tidak ada beliau, sekarang sepi," kata petugas yang enggan disebutkan namanya itu kepada Liputan6.com, Sabtu (15/11/2014).
JK menurutnya akan tinggal di rumah dinas Wapres di kawasan Menteng yang tak jauh dari Taman Suropati itu bersama istrinya Mufidah Jusuf Kalla, dan kemunkinan juga bersama anak bungsunya, Chairani Jusuf Kalla.
"Sudah pindahan, beliau sama ibu, kalau anaknya nggak tahu," ucap penjaga rumah JK itu.
Pantauan Liputan6.com, suasana di rumah pribadi JK memang nampak sepi. Hanya beberapa petugas keamanan dan anggota Paspampres yang berjaga-jaga di gerbang pintu rumah.
Jusuf Kalla Mulai Tempati Rumah Dinas Wapres
JK akhirnya menempati rumah dinas Wapres setelah hampir sebulan pasca-pelantikan dirinya sebagai Wakil Presiden pada 20 Oktober lalu.
diperbarui 16 Nov 2014, 00:32 WIBJusuf Kalla (Liputan6.com/Silvanus Alvin)
Advertisement
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Tips Agar Badan Cepat Gemuk, Mudah dan Efektif
Diminta Perkuat Skuad Ruben Amorim, Pemain Ini Bersikeras Tak Mau Pindah ke Manchester United
Rusia-Ukraina Memanas, Harga Minyak Dunia Naik Hampir 2%
Oppo Find X8 Pro Punya Quick Button Buat Foto-Foto Cepat, Kenapa Tak Ada di Find X8?
Begini Cara Wudhu di Toilet Agar Hukumnya Tidak Makruh
6 Fakta Menarik Gunung Inielika di Flores NTT, Terkenal Sebagai Sumber Air Panas Mengeruda
Top 3 News: Setyo Budiyanto Terpilih Jadi Ketua KPK
Tips Bibir Merah Alami: Panduan Lengkap untuk Bibir Sehat dan Menawan
Tips Mengatasi Insomnia: Panduan Lengkap untuk Tidur Nyenyak
7 Potret Ririe Fairus dan Mantan Suami Setelah Ayus Nikahi Nissa Sabyan, Kompak
Tips Makanan Diet untuk Menurunkan Berat Badan, Sehat dan Efektif
Harga Kripto Hari Ini 22 November 2024: Bitcoin Cs Kompak Menguat