Liputan6.com, Jakarta- Tak semua orang terlahir dengan warna bibir yang merah alami. Namun sesungguhnya, Anda bisa memperoleh bibir merah dengan cara yang alami. Artikel mengenai hal ini menjadi perhatian pembaca sepanjang hari Jumat.
Selain itu, berikut adalah 5 artikel terpopuler sepanjang hari Jumat, 5 Desember 2014.
Advertisement
3 Cara Ampuh Memerahkan Bibir Secara Alami
Menggunakan lipstik sebagai salah satu cara memerahkan bibir tidak bisa memberikan efek yang bertahan lama. Selain membantu menjaga keindahan bibir, mencoba cara memerahkan bibir secara alami juga bisa mengurangi pemakaian lipstik. Penasaran bagaimana caranya?
8 Cara Menghilangkan Jerawat yang Ampuh dan Gratis!
Jerawat adalah masalah kulit yang paling dibenci baik pria maupun wanita. Ironinya, banyak bermunculan perawatan mahal hanya untuk menghilangkan jerawat. Namun, tenang! Berikut ini 8 cara menghilangkan jerawat yang ampuh dan gratis.
Aneh! Ini Cara Memerahkan Bibir dengan Bawang Putih
Selain berfungsi sebagai bumbu dapur, ternyata melalui sebuah penelitian bawang putih juga memiliki khasiat bagi kesehatan rambut, organ dalam, dan kulit. Satu fakta lagi, bawang putih bisa menggeser keberadaan lipstik merah. Sebab, bawang putih bisa menjadi salah satu cara memerahkan bibir secara alami. Bagaimana caranya?
Pariwisata Indonesia Bakal Maju di Tangan Jokowi, Asal...
Dalam Jakarta Tourism Business Forum (JTBF) 2014, berpendapat bahwa pariwisata di Jakarta, khususnya Indonesia secara keseluruhan akan mengalami kemajuan yang pesat di tangan presiden Republik Indonesia ketujuh, Joko Widodo.
Tips dan Trik Agar Blow Rambut Tahan Lama
Salah satu cara agar tatanan rambut tetap rapi adalah dengan melakukan blow rambut. Namun, tak semua wanita dapat memblow rambutnya dengan baik sehingga hasil yang didapatkan tak maksimal dan bertahan lama. Bagaimana tips dan trik agar blow rambut bertahan lama?