TOP SPOT: 6 Kasus Dukun Cabul yang Menghebohkan

Semakin banyak wanita yang mengalami tindak asusila yang dilakukan 'orang pintar' atau dukun,Rata-rata korban diperdaya dan dibohongi

oleh Isna Setyanova diperbarui 17 Des 2014, 11:35 WIB

Liputan6.com, Jakarta Dengan dalih pengobatan dan mengusir guna-guna banyak wanita menjadi korban tindak asusila dukun cabul dan 'orang pintar'. Dan berikut beberapa kasus yang kami rangkum dalam top spot 6 kasus dukun cabul yang menghebohkan

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya