Kreasi Warna Rambut Terbaru di tahun 2015

Apa sajakah warna rambut baru di tahun 2015?

oleh Jazaul Aufa diperbarui 23 Des 2014, 19:35 WIB
Apa sajakah warna rambut baru di tahun 2015?

Liputan6.com, Jakarta Penghujung tahun nampaknya saat yang tepat untuk mengubah penampilan. Bagaimana bila memulainya dengan mengubah warna rambut? Beberapa warna rambut baru akan segera bermunculan di tahun 2015. Tidakkah Anda tertarik menjadi salah satu pionernya di Indonesia?

Lantas, apa sajakah warna rambut baru di tahun 2015? Tren warna rambut di tahun depan nampaknya sungguh fleksibel seperti yang dilansir dari laman NewestHairstyles, Senin (22/12/2014). Perpaduan warna yang `nyentrik` dan terbebas dari warna alami bebas Anda kreasikan di tahun ini.


Ombre

Apa sajakah warna rambut baru di tahun 2015?

1. Ombre

Tak peduli untuk musim dingin atau panas, warna rambut ini tetap membuat Anda terlihat fantastis.


Blonde

Apa sajakah warna rambut baru di tahun 2015?

2. Blonde

Blonde sangat terang atau justru gelap bisa jadi pilihan di tahun ini. Warna blonde yang sangat terang tanpa adanya efek kekuningan dan warna blonde yang cukup pekat hingga tampak begitu kontras bisa Anda aplikasikan.


Merah dan Coklat

Kreasi Warna Rambut Terbaru di tahun 2015

3. Trendy Red Shades and Brown Brunette

Warna-warna ini selalu mempunyai daya tarik yang tak tertahan dan kemilau yang indah.


Innovative Shades

Apa sajakah warna rambut baru di tahun 2015?

4. Innovative Shades

Warna-warna seperti pink, biru, ungu, kuning, dan warna-warna cerah lainnya bisa menjadi tren warna terbaru di tahun 2015. Akankah Anda mencobanya?

Tag Terkait

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya