Liputan6.com, Jakarta - Badan Kordinasi Penanaman Modal (BKPM) menginginkan posisi kesetaraan pemerintah dengan investor, dalam amandemen kontrak PT Freeport Indonesia (PTFI).
Kepala BKPM Franky Sibarani mengatakan, BKPM berperan dalam memberi masukan ke pemerintah dalam proses amandemen. Pihaknya ingin pemerintah setara dengan investor.
"Terkait dengan investasi, jadi yang kita lihat adalah mengenai keseteraan dari pemerintah terhadap investor," kata Franky, di Kantor Kementerian Energi Sumber Daya Mineral (ESDM), Jakarta, Selasa (23/12/2014).
Selain itu, Menurut Franky BKPM juga memberi masukan terkait dengan kemanfaatan masyarakat sekitar dan negara.
"Seperti kita bicara tentang lokal konten, tentang smelter. Intinya nanti akan dibahas dengan menteri ESDM dan manajemen Freepot," tutur dia.
Namun, BKPM tidak memberikan masukan tentang pendapatan negara. Franky mengungkapkan, hal tersebut menjadi bahasan Kementerian Keuangan.
"Poinnya adalah dari kami memberi masukan. Juga tentang pendapatan negara. Kalau kementerian keuangan kan bicaranya adalah pendapatan negara," pungkas dia. (Pew/Nrm)
Soal Amandemen Kontrak, Pemerintah Ingin Sejajar dengan Freeport
BKPM berperan dalam memberi masukan ke pemerintah dalam proses amandemen kontrak satu perusahaan.
diperbarui 23 Des 2014, 12:16 WIBIlustrasi Pertambangan (Foto:Antara)
Advertisement
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 Liga InternasionalHasil Liga Champions: 3 Wakil Italia Berjaya
6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Quick Count Pilkada Lampung: Rahmat Mirzani Djausal-Jihan Nurlela Unggul
Kisah Umar bin Abdullah Memerdekakan Budak yang Pura-Pura Sholat, Diceritakan Gus Baha
Alasan Warga Palembang Pilih Golput, Lokasi Jauh Hingga Dapat Serangan Fajar
Maksimalkan Produktivitas dengan Laptop Tipis Premium ASUS Zenbook S 14 UX5406
Megawati Sampaikan Sikap PDIP soal Hasil Pilkada 2024: Jaga Suara dan Kumpulkan Bukti Intimidasi Aparatur Negara
Perusahaan Ini Bakal Bangun PLTA Cibuni 3 dan Cimandiri 3 di Sukabumi
Relawan Pro Rakjat: Kita Kawal Pramono-Rano Sampai ke Balai Kota
Prospek Makin Cerah, Bali Jadi Destinasi Investasi Properti Populer di Asia
Bacaan Doa Setelah Sholat Dhuha 4 Rakaat, Jadi Amalan Pembuka Rezeki
Mendag Budi Lepas Ekspor Produk Kerajinan Bantul Senilai Rp2 Miliar
SukkhaCitta hingga BeeMe Raih Local Heroes Brand 2024, Apresiasi bagi Jenama Lokal yang Menginspirasi
Daftar Lengkap Peserta BWF World Tour Finals 2024, Indonesia Berapa Wakil?