Liputan6.com, Jakarta Sejumlah kendala dihadapi oleh para ibu pekerja yang memutuskan untuk memberikan air susu ibu (ASI) eksklusif kepada sang bayi. Mulai dari minimnya tempat untuk memerah ASI, hingga tempat untuk menaruh hasil perahan sebelum dibawa pulang.
Meski semua orang, termasuk atas kita, sudah mengetahui bahwa menyusui begitu penting bagi ibu dan anak, tetap saja hal-hal seperti di atas jarang sekali diperhatikan.
Berikut ini cara mengatasi pemberian ASI bagi ibu pekerja, seperti dikutip Boldsky, Rabu (14/1/2015).
1. Beritahu atasan
Memberitahu atasan bahwa Anda telah memiliki anak adalah hal pertama yang harus dilakukan. Dengan begitu, atasan harus tahu bahwa Anda harus terhindar dari stres, dan mendapatkan satu tempat yang layak untuk memerah ASI.
2. Ruangan pribadi
Diperlukan satu ruangan khusus untuk memerah ASI lengkap dengan kunci, agar orang lain tidak dapat masuk seenaknya. Sebab, memerah ASI tidak boleh dilakukan di toilet, karena dapat mencemari susu.
3. Lemari es harus bersih
Pastikan bahwa lemari es di kantor Anda dalam keadaan bersih, dan pastikan juga suhunya sesuai.
4. Waktu istirahat
Mintalah kepada atas waktu luang untuk memerah ASI, jangan hanya saat jam istirahat saja. Dan berikan pengertian kepada atasan Anda bahwa memerah ASI tidak dapat dilakukan dalam waktu yang sebentar.
5. Usahakan rileks
Pastikan bahwa Anda dalam keadaan rileks ketika memerah ASI di tempat kerja. Usahakan untuk menyelesaikan tugas sebelum Anda memerah.
5 Cara Kendalikan Pemberian ASI di Kantor
kendala yang dihadapi ibu pekerja ketika akan memberikan ASI
diperbarui 14 Jan 2015, 15:00 WIBkendala yang dihadapi ibu pekerja ketika akan memberikan ASI
Advertisement
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Megawati Bakal Nyoblos Pilkada Jakarta Bareng Keluarga di Kebagusan
2 Hal yang Paling Banyak Memasukkan Orang ke Surga, Apa Saja?
Profil Paslon Pilgub Sumatera Barat 2024, Mahyeldi-Vasko dan Epyardi-Ekos
Terapi Wicara dan Pentingnya Penanganan Komprehensif Pasien Pascaoperasi Celah Bibir
Jangan Merasa Kalah saat Tholabul Halal meski ke Nonmuslim, Ini Maksud Gus Baha
Simak, Makna dan Lirik Lagu Hymne Guru
Anggota DPR: Kasus Polisi Tembak Polisi jadi Momentum Evaluasi Penggunaan Senjata Api
Simak, Profil Cagub dan Cawagub Pilkada Sumatera Utara 2024
Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah Tersangka Korupsi, KPK: Butuh Dana untuk Pilkada
Mengenal Tari Manasai, Kental dengan Makna Kehidupan Masyarakat Dayak Kalimantan
Selamat Hari Guru Nasional 2024, Simak Keutamaan jadi Pendidik dalam Perspektif Islam
3 Kandidat Bek Kiri yang Bisa Direkrut Manchester United di Era Ruben Amorim