Bursa Transfer Serie A di Bulan Januari

AC Milan dan Inter Milan sama-sama sibuk pada bursa transfer Januari ini

oleh Yosef Deny Pamungkas diperbarui 04 Feb 2015, 15:30 WIB
Logo Serie A (worldsoccertalk.com)

Liputan6.com, Italia Bursa transfer Serie A telah ditutup. Berikut adalah daftar bursa transfer Januari di kompetisi tertinggi Italia, Serie A.

AC Milan dan Inter Milan sama-sama sibuk pada bursa transfer Januari ini. Tercatat dua pemain hebat didatangkan kedua tim satu kota ini.

Di kubu Milan, nama Alessio Cerci dan Matteo Destro resmi berseragam merah hitam pada sisa musim 2014/15. Sedangkan Inter juga tak mau kalah dengan mendatangkan Lukas Podolski dan bintang Bayern Muenchen, Xherdan Shaqiri.

Aktivitas transfer Milan dan Inter tampaknya sangat bertolak belakang dengan Juventus. Bagaimana tidak, I Bianconeri (julukan Juventus) yang berstatus sebagai juara bertahan hanya mendatangkan satu pemain di jendela transfer musim dingin. Pemain tersebut ialah Alessandro Matri yang dipinjam dari AC Milan.

Berikut adalah daftar bursa transfer Januari klub-klub Serie A:

1. Sassuolo

Masuk:

Dejan Lazarevic (Sassuolo-pinjam)

Michele Somma (Roma-pinjam)

Keluar:

Alessio Vita (Vicenza-pinjam)

Thomas Manfredini (Vicenza-pinjam)

2. FC Empoli

Masuk:

Joshua Brillante (Fiorentina-pinjam)

Matteo Bachini (Lucchese-kembali dari masa peminjaman)

Keluar:-

3.Hellas Verona

Masuk:

Allesandro Gatto (Modena-kembali dari masa peminjaman)

Ricardo Ravasi (Pro Piacenza-kembali dari masa peminjaman)

 

Keluar: Nene (Spezia Calcio-pinjam)

Ricardo Ravasi (Pordenone-pinjam)

Matteo Bianchetti (Spezia Calcio-pinjam)

4. Palermo:

Masuk:

Julian Velazquez (Independiente)

Mato Jajalo (HNK Rijeka-transfer gratis)

 

Keluar:-

Granddi N'Goyi (Leeds United-pinjam)

5. Chievo

Masuk:

Nicolla Pozzi (Parma-pinjam)

Keluar:

Nicola Bellomo (FC Bari-pinjam)


1

6. AC Milan

Masuk:

Salvatore Bocchetti (Spartak Moscow-pinjam)

Alessio Cerci (Atletico Madrid-pinjam)

Mattia Destro (AS Roma-pinjam)

Luca Antonelli (Genoa-pinjam)

Gabriel Paletta (Parma-pinjam)


Keluar:

Fernando Torres (Atletico Madrid-pinjam)

Favour Aniekan( NKKrka-pinjam)

 

http://cdn0-e.production.liputan6.static6.com/medias/789628/original/0e6a817f4fdb1638647e6db238d9a9c9apanculo.jpg


7. Genoa

Masuk:

Nicola Pasini (Pistoiese-kembali dari masa peminjaman)

Keluar

Nicola Pasini (Carpi-pinjam)

8. Lazio

Masuk:

Brayn Perea (Perugia-kembali dari masa peminjaman)

Mauricio (Sporting CP-pinjam)

Keluar:

Riccardo Serpieri (Cozenza)

9. Torino

Masuk:-

Salvador Ichazo (Danubio-pinjam)

Keluar:-

10. Fiorentina

Masuk:

Steve Beleck (Crotone-kembali dari masa peminjaman)

Alberto Gilardino (Guangzhou-pinjam)

Mohamed Salah (Chelsea-pinjam)

Keluar:

Juan Cuadrado (Chelsea-34 juta euro)

Alan Empereur (Livorno-pinjam)

Ahmed Hegazi (Perugia-pinjam)


2


11. Cesena

Masuk:-

Keluar:

Hugo Almeida (Kuban Krasnodar-Bebas transfer)

12. Cagliari

Masuk:

Josef Husbauer (Sparta Moskow-pinjam)

Duje Cop (Dinamo Zagreb-pinjam)

Zeljko Brkic (Udinese-pinjam)

Alvaro Gonzales (Verona-pinjam)

Keluar:-

13. AS Roma

Masuk

Mapou Yanga-Mbiwa (Newcastle-7,3juta Euro)

Ezequiel Ponce (NOB-5 juta euro)

Kevin Mendez (Penarol-1,5juta euro)

Seydou Doumbia (CSKA Moskow - 14,4 juta euro plus 1,5 juta euro)

Victor Ibarbo (Cagliari-pinjam)

Keluar:

Alexis  Ferrante (AC Savioa 1908  - pinjam)

Mattia Destro (AC Milan-pinjam + 700 Euro)

Urby Emanuelson (Atlanta)

Marco Borriello (Genoa-pinjam)

http://cdn1-e.production.liputan6.static6.com/medias/789220/original/042831100_1420256471-Lukas_Podolski.jpg

14. Inter Milan

Masuk:

XherdanShaqiri (Bayern Muenchen-15 juta euro)

Lukas Podolski (Arsenal-pinjam)

Marcelo Brozovic (Dinamo Zagreb- pinjam + 3 juta euro)

Matteo Colombi (Savona- kembali dari masa peminjaman)

Davide Santon (Newcastle-pinjam)

Keluar

Alvaro Pereira (Estudiantes-pinjam)

Rene Krhin (Cordoba-pinjam)

15. Udinese

Masuk:-

Keluar

Alexandre Coeff (Mouscron)


3

http://cdn1-e.production.liputan6.static6.com/medias/800571/original/005521200_1422121180-samuel_eto_o.jpg

16. Sampdoria

Masuk

Samuel Eto'o (Everton-bebas transfer)

Keluar:-

17. Parma

Masuk:

Masuk: Vito Falconieri (Pavia) (kembali dari masa peminjaman)

Mirko Pigliacelli (Frosinone) (kembali dari masa peminjaman)

Lazaros Fotias

Keluar:

Antonio Cassano (free transfer)

Mirko Pigliacelli (Frosinone)

Gianluca Musacci (Pro Vercelli-pinjam)

Lazaros Fotias (Kardista-bebas transfer)

Luca Berardocco (Como-pinjam)

Soufianie Bidaoui (Latino Calcio-pinjam)

18. Napoli

Masuk

Ivan Strinic (Dnipro - bebas transfer)

Manolo Gabbiadini (Sampdoria - 13 juta euro)

Keluar

GennaroTutino (AS Gubbio-pinjam)

Antonio Rosati (Fiorentina)

19. Atalanta

Masuk:-

Keluar:

Salvatore Molina (Carpi-pinjam)


20. Juventus

Masuk:

Paulo de Ceglie (Parma-kembali dari masa peminjaman)

Alessandro Matri (AC Milan-pinjam)

Stefano Sturaro (Genoa-pinjam)

Andrez Tello (Envigado-pinjam)

Keluar:

Sebastian Giovinco (Toronto-bebas transfer)

Reto Ziegler (Sion-bebas transfer)

Baca Juga

6 Pemain Brasil yang Hancur di Usia Produktif

6 Transfer Mengejutkan di Bursa Musim Dingin 2015

Daftar Lengkap Transfer Januari 20 Klub Liga Inggris

 

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya