Liputan6.com, Jakarta - Pemerintah Indonesia kembali akan menenggelamkan kapal asing yang terbukti melakukan pencurian ikan di wilayah perairan nusantara.
Menteri Kelautan dan Perikanan (KKP), Susi Pudjiastuti mengatakan, penenggelaman kapan tersebut akan dilakukan di Batam pada Sabtu (7/5/2015) sore.
"Itu di Batam, besok sore," ujarnya di Kantor KKP, Jakarta Pusat, Jumat (6/2/2015).
Menurut Susi, kapal yang akan ditenggelamkan tersebut mempunyai bobot mati lebih dari 300 gross ton (GT). Kapal tersebut berbendara Indonesia namun ditenggarai pemiliknya merupakan warga negara Thailand.
"Itu satu kapal yang besar, sekitar 300 GT lebih. Berbendera Indonesia, tapi kan semua (kapal asing pencuri ikan bermodus) benderanya Indonesia," lanjutnya.
Menurut Susi, kapal tersebut berkamuflase seperti milik warga negara Indonesia. Namun setelah diselidiki ternyata merupakan kapal asing.
"Kapalnya namanya Sudita di sisi sebelah kiri, sebelah kanannya Natuna. Keliatannya miliki orang dari Thailand. Saya tidak ikut dalam peneggelaman," tandas dia.
Sebelumnya, Kementerian Kelautan dan Perikanan telah beberapa kali melakukan penenggelaman kapal yang telah melakukan pencurian ikan di perairan Indonesia.
Contohnya, dua kapal berbendera asing, yaitu KIA Century 4 dan KIA Century 7 ditenggelamkan anggota Pangkalan Utama TNI AL (Lantamal) IX Ambon di perairan Teluk Ambon, Maluku, Pada Minggu 21 Desember 2014 pukul 10.27 WIT. Kedua kapal dari Papua Nugini (PNG) itu terbukti telah mencuri ikan di perairan Arafura. (Dny/Gdn)
Pemerintah Kembali Tenggelamkan Kapal Asing
Menurut Susi, kapal tersebut berkamuflase seperti milik warga negara Indonesia. Namun setelah diselidiki ternyata merupakan kapal asing.
diperbarui 06 Feb 2015, 19:10 WIB2 Kapal berbendera Papua Nugini ditenggelamkan di Selat Ambon, Maluku. (setkab.go.id)
Advertisement
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Apa Arti BPUPK: Sejarah, Tugas, dan Peran Pentingnya dalam Kemerdekaan Indonesia
Pho Itu Apa: Mengenal Sup Tradisional Vietnam yang Mendunia
Spanyol Perkenalkan Cuti Iklim Berbayar Pasca Banjir Mematikan
Hasil Quick Count Pilwalkot Bogor 2024, Dedie-Jenal Pimpin Perolehan Suara
Huawei Pura 70 Ultra di Indonesia Ternyata Tak Pakai HarmonyOS dan Masih Berjaringan 4G
Hujan Salju di Korea Selatan Tewaskan 5 Orang, Turis dan Penduduk Tetap Asyik Main Salju
Arti Nama Kayla, Makna Mendalam dari Berbagai Budaya dan Bahasa
Ciduk Masalah Tata Ruang, Menteri ATR/BPN Nusron Wahid Kaji Ulang PSN PIK 2
Bersedekah Jangan Pernah Berharap Balasan, Janji Allah Lebih Tak Terduga Kata UAH
Film Sleepless Tayang di Vidio: Aksi Menegangkan Jamie Foxx Sebagai Seorang Ayah
Apa Penyebab Komedo di Hidung: Panduan Lengkap Mengatasi Masalah Kulit Wajah
Apa itu Grow: Panduan Lengkap Pertumbuhan Pribadi dan Profesional