Liputan6.com, Jakarta - Sebuah merek cokelat terkenal dikabarkan menjual produknya dengan melampirkan hadiah berupa kondom jelang Hari Valentine. Hal ini dibenarkan oleh Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI).
Wakil Ketua KPAI, Maria Advianti menyatakan, penjualan cokelat dengan hadiah kondom itu sangat berbahaya. Meskipun bukan barang ilegal, kata dia, kondom berpengaruh buruk bagi perkembangan anak.
"Ada beberapa minimarket dan swalayan yang menjual cokelat bersama kondom," ujar Maria di kantor KPAI, Jakarta, dimuat Kamis (12/2/2015).
"Hal ini bersifat seduktif dan rayuan," ucap dia.
Dia menyatakan, kondom pada dasarnya adalah barang untuk orang dewasa. Sementara cokelat dikonsumsi semua orang dari segala golongan umur, khususnya anak-anak.
"Jika disandingkan dengan cokelat yang bisa dikomsumsi segala jenis usia maka akan jadi ambigu," kata Maria.
Karena itu, KPAI akan menggandeng Kementerian Kesehatan dan Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) untuk melakukan razia cokelat valentine berhadiah kondom itu. (Ndy/Mut)
Waspada, Cokelat Berhadiah Kondom Beredar Jelang Valentine
KPAI akan menggandeng Kemenkes dan BPOM untuk melakukan razia cokelat valentine berhadiah kondom itu.
diperbarui 12 Feb 2015, 12:19 WIBKPAI akan menggandeng Kemenkes dan BPOM untuk melakukan razia cokelat valentine berhadiah kondom itu.
Advertisement
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Viral Netizen Luapkan Kekecewaannya Usai Lapor Tabrak Lari, Dirlantas Polda Metro Akui Salah
Gurun Terbesar di Dunia Adalah: Fakta Mengejutkan tentang Padang Pasir Terluas
Cara Setting Alarm Token Listrik: Panduan Lengkap untuk Pengguna
Top 3 Islami: Nasihat Adem Gus Dur ke Kiai yang Anaknya Murtad, Tidak Usah Cita-Cita jadi PNS Kata Ustadz Das'ad Latif
Aksi Bernadya Manggung Pakai Hijab di Aceh Banjir Pujian
Oppo Rilis Reno12 F Edisi Khusus Harry Potter, Penggemar Wajib Punya
Perjuangan Diplomasi adalah Kunci Mempertahankan Kemerdekaan Indonesia
Apa Itu Korelatif Adalah: Pengertian, Jenis, dan Contoh Lengkap
Lebaran Ketupat Adalah Tradisi Unik Umat Muslim di Indonesia
Cara Membuat Kerangka Teori yang Efektif untuk Penelitian Ilmiah
Cuaca Hari Ini Selasa 19 November 2024: Mayoritas Jabodetabek Berawan Tebal hingga Malam
Bangun Kebersamaan, Klub Pecinta Toyota Voxy Bikin Touring ke Tegal