Liputan6.com, Jakarta Sarapan yang baik tentunya mendatangkan banyak manfaat bagi tubuh. Bila Anda menghindari sarapan karena takut terjadinya penumpukan kalori, susu rasa cokelat dapat dijadikan alternatif sarapan instan bagi Anda.
Susu cokelat mengandung vitamin dan mineral yang dibutuhkan tubuh, seperti kalsium, zat besi, dan kalium. Jangan takut, susu cokelat akan mempertahankan semua kebaikan susu dan memiliki kandungan nutrisi yang dapat membantu perkembangan tulang bagi anak-anak.
Ada pun alasan lain Anda atau anak Anda cocok meminum susu cokelat setiap harinya adalah sebagai berikut, seperti dikutip Boldsky pada Senin (2/3/2015)
1. Susu nutrisi
Jika anak Anda memiliki beragam aktivitas fisik di luar, dianjurkan untuk memberikan susu cokelat sesudah latihan. Kandungan nutrisi yang ada di dalam susu cokelat, akan mengembalikan stamina si anak ketika lelah selama berlatih.
2. Sarapan sehat
Jika Anda merencanakan makan siang yang berat bersama teman-teman Anda, susu cokelat dapat dijadikan pilihan sehat ketika sarapan. Minum segelas susu cokelat dengan roti panggang akan membuat stamina Anda meningkat.
3. Bergizi
Jika Anda merasa susu cokelat tidak sehat, Anda dapat membuatnya lebih bergizi dengan menambahkan beberapa butir kacang almond dan kacang mete.
4. Tidak menggemukan
Jika Anda takut susu cokelat membuat Anda gemuk, Anda dapat memilih yang susu cokelat rendah lemak. Atau dapat memberikan si buah hati satu gelas setiap harinya.
Reguk Sejuta Manfaat dari Segelas Susu Cokelat
Tidak sedikit orang yang menyukai susu cokelat. Berikut manfaat yang dirasa dari susu cokelat yang Anda minum
diperbarui 03 Mar 2015, 09:30 WIBTidak sedikit orang yang menyukai susu cokelat. Berikut manfaat yang dirasa dari susu cokelat yang Anda minum
Advertisement
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Hasil China Masters 2024: Sabar/Reza Tembus Final
Jakarta Dental Exhibition International (JADE) Sukses Kenalkan Inovasi Teknologi Kedokteran Gigi di Indonesia
Dapatkan Link Live Streaming Liga Italia Serie A AC Milan vs Juventus, Segera Tayang di Vidio
Hasil Liga Italia: Inter Milan Gilas Hellas Verona
Melihat Dampak Asap Rokok terhadap Kesuburan Sperma
Deklarasi Dukungan, GRIB Jaya Siap Menangkan RIDO Satu Putaran di Jakarta
Pesohor Ardhan Leemy Ajak Anak Muda Belajar Bisnis Properti, Sorot Bakti ke Orang Tua dan Keberkahan
Menteri Rosan Paparkan Peluang Investasi Sektor Prioritas Indonesia di Hadapan 150 Pelaku Usaha Terkemuka Inggris
Jelang Pilkada 2024, Elektabilitas Alfian-Agati Tertinggi di Pilbup Kapuas
Indonesia Dukung Surat Perintah Penangkapan Benjamin Netanyahu, Bagaimana G7?
Panitia Pilkada Rohul Diajari Gunakan Aplikasi Sirekap Hitung Hasil Pemungutan Suara
Kampanye Akbar Hari Terakhir, Khofifah-Emil Dardak Sebut Jawa Timur Gerbang Baru Nusantara