Markas Slank Didatangi BNN

Badan Narkotika Nasional (BNN) manyambangi markas group Band Slank di Gang Potlot, Jakarta, Selasa (17/3/2015). Kedatangan BNN untuk berdiskusi tentang Indonesia Darurat Narkoba dengan band legendaris tersebut. (Liputan6.com/Yoppy Renato)

oleh Arny Christika Putri diperbarui 17 Mar 2015, 16:20 WIB
Markas Slank Didatangi BNN
Badan Narkotika Nasional (BNN) manyambangi markas group Band Slank di Gang Potlot, Jakarta, Selasa (17/3/2015). Kedatangan BNN untuk berdiskusi tentang Indonesia Darurat Narkoba dengan band legendaris tersebut. (Liputan6.com/Yoppy Renato)
Personel grup band Slank dan manager Slank, Bunda Iffet (kanan) berpose bersama petugas BNN usai melakukan pertemuan di Markas Slank, Gang Potlot, Jakarta, Selasa (17/3/2015). (Liputan6.com/Yoppy Renato)
Kahumas BNN, Kombes Pol Slamet Pribadi, Bimbim Slank dan Kepala BNN Komjen Pol Nanang Iskandar (kiri ke kanan) berpose di Gang Potlot, Jakarta, (17/3/2015). Kedatangan BNN untuk berdiskusi tentang Indonesia Darurat Narkoba. (Liputan6.com/Yoppy Renato)
Ivan Slank (kiri) dan Kepala Humas BNN, Kombes Pol Slamet Pribadi (kanan) saat manyambangi markas grup Band Slank di Gang Potlot, Jakarta, Selasa (17/3/2015). Kedatangan BNN untuk berdiskusi tentang Indonesia Darurat Narkoba. (Liputan6.com/Yoppy Renato)
Entah bercanda atau sebenarnya, ternyata Bimbim Slank lebih mengenal Ahok daripada seterunya Haji Lulung, meski sudah jadi trending topik.
Badan Narkotika Nasional (BNN) manyambangi markas group Band Slank di Gang Potlot, Jakarta, Selasa (17/3/2015). Kedatangan BNN untuk berdiskusi tentang Indonesia Darurat Narkoba dengan band legendaris tersebut. (Liputan6.com/Yoppy Renato)

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya