Liputan6.com, Sukabumi - Imbas dari peredaran daging bakso celeng, sudah tiga hari ini produksi penggilingan bakso di Pasar Pelita, Kota Sukabumi, Jawa Barat mengalami penurunan drastis.
Seperti ditayangkan Liputan 6 Siang SCTV, Jumat (27/3/2015), produsen bakso mengaku omzet menurun hingga 50 persen, pasca-penggerebekan warung bakso yang menjual bakso dengan bahan daging celeng. Para pedagang bakso keliling di kota dan Kabupaten Sukabumi juga terkena getahnya.
Para pedagang bakso berharap pemerintah turun tangan untuk meredam adanya isu daging celeng yang beredar di masyarakat. Mereka juga berharap pemerintah menindak pedagang bakso nakal dengan hukuman seberat-beratnya.
Sementara di Jakarta, masyarakat juga mulai berhati-hati untuk memilih tempat makan bakso. Cara mudah untuk membedakan bakso celeng dan bakso sapi adalah amati tekstur, cium aroma, dan curigai jika ada perbedaan harga yang mencolok. (Dan)
Bakso Celeng Merebak, Omzet Pedagang di Sukabumi Menurun
Produsen bakso di Sukabumi mengaku omzet menurun hingga 50 persen, pasca-penggerebekan warung bakso yang menggunakan bahan daging celeng.
diperbarui 27 Mar 2015, 14:38 WIBProdusen bakso di Sukabumi mengaku omzet menurun hingga 50 persen, pasca-penggerebekan warung bakso yang menggunakan bahan daging celeng.
Advertisement
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 Ramadan UpdateDahulukan Makan atau Sholat Dulu? Ini Jawaban Gus Baha
7 8 9 10
Berita Terbaru
Resep Sosis Asam Manis: Hidangan Lezat dan Praktis untuk Keluarga
Elnusa Perkuat Posisi di Industri Jasa Energi Nasional
Mengungkap Penyebab Penurunan Honda di MotoGP, Terkait Cedera Marc Marquez pada 2020
Apa Itu Radiasi: Pengertian, Jenis, Sumber, dan Dampaknya
Kata Ketua KPK Soal Hasil Penggeledahan Rumah Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto
Kakak yang Juga Agen Rashford Berada di Milan untuk Negosiasi awal dengan Rossoneri, Membuka Peluang Keluar dari MU
VIDEO: Sidang Panel 3 Sengketa Pilkada 2024 di MK Diunder karena Anwar Usman Sakit
Cara Daftar DTKS Online 2025, Panduan Lengkap agar Bantuan Tepat Sasaran
Apa itu Prospek: Pengertian, Cara Menemukan dan Mengelolanya
BTN Gelar Sayembara Desain Rumah Subsidi, Hadiahnya Rp 1 Miliar
Renaga Tahier Merasa Terhormat Dipercaya Main Sinetron Lorong Waktu, Tertantang Perankan Playboy
Yayasan Didesak Lepas Universitas Bandung Lewat Skema Alih Kelola, Apakah Bersedia?