Liputan6.com, Yogyakarta - Jenazah Dubes RI untuk Pakistan Burhan Muhammad tiba di rumah duka Jalan Agus Salim no 57, Notoprajan, Ngampilan, Yogyakarta sekitar pukul 07.55 WIB. Upacara penyemayaman jenazah Burhan dipimpin Gubernur Akademi Angkatan Udara (AAU) Abdul Muis.
"Saya inspektur upacara menerima jenazah almarhum Burhan Muhammad Dubes Indonesia untuk Pakistan yang akan disemayamkan secara militer," kata Mui, Rabu (20/5/2015).
Danrem 072 Pamungkas Kolonel infantri Stevanus Tri Mulyono mengatakan, prosesi penyerahan jenazah Dubes Burhan dilakukan secara militer di depan rumah duka. Dalam upacara itu pihak keluarga menerima jenazah alamrhum dan menyerahkan prosesi pemakaman secara militer.
"Ya kita lakukan upacara penerimaan jenazah dan pemakaman secara militer karena beliau meninggal dalam tugas," ujar Stevanus.
Sementara itu, kerabat Burhan, Djarot Heru Setiawan mengatakan pemakaman dilakukan sekitar pukul 09.00 WIB di pemakaman Mondoliko Mujamuju Umbulharjo. "Di pemakaman keluarga akan diterima oleh Kapolda DIY," tukas Djarot. (Mut)
Jenazah Dubes Burhan Disemayamkan Secara Militer di Rumah Duka
Jenazah Dubes RI untuk Pakistan Burhan Muhammad tiba di rumah duka Jalan Agus Salim no 57, Notoprajan, Ngampilan, Yogyakarta.
diperbarui 20 Mei 2015, 09:13 WIBJenazah Dubes RI untuk Pakistan Burhan Muhammad tiba di rumah duka Jalan Agus Salim no 57, Notoprajan, Ngampilan, Yogyakarta. (Liputan6.com/Fathi Mahmud))
Advertisement
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 Liga InternasionalHasil Liga Champions: 3 Wakil Italia Berjaya
6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Anshar Ahmad Yakin Sudah Menang Berdasarkan Exit Poll
Paslon WALI Klaim Menang Mutlak di Pilkada Kota Malang 2024 versi Real Count
Hasil Quick Count: Anak Petani Tumbangkan Dinasti di Banten
Unggul 80 Persen Suara Hasil Quick Count di Pilgub Lampung, Mirza Akui Sempat Kaget
Hitung Cepat LSI 100 Persen, Rendahnya Jumlah Suara untuk Paslon Srikandi di Sumsel
Penghitungan Suara Belum Dinyatakan Selesai, Amsakar-Li Deklarasi Kemenangan
110 TPS di Sumut Pemungutan Suara Susulan karena Kendala Banjir dan Longsor
Cara Mengetahui Rezeki dari Weton Kelahiran
Situasi Terkini Negosiasi Kontrak Liverpool dan Mohamed Salah
75 Tahanan Polresta Bandar Lampung Ikuti Pencoblosan Pilkada 2024 dari Balik Jeruji Besi
Quick Count Pilkada Lampung: Rahmat Mirzani Djausal-Jihan Nurlela Unggul
Kisah Umar bin Abdullah Memerdekakan Budak yang Pura-Pura Sholat, Diceritakan Gus Baha