Liputan6.com, Jakarta - Ada yang mengatakan salat seperti orang memakai celana dan puasa seperti orang memakai baju. Kalau seorang Muslim berpuasa tapi tidak salat, seperti orang memakai baju tapi tidak memakai celana. Jadi bisa dibayangkan bagaimana orang hanya memakai baju tapi tidak memakai celana. Penampilannya belum lengkap.
Namun, sah atau tidaknya puasa tanpa dibarengi salat 5 waktu itu urusan Allah swt. Ketika seseorang melakukan ibadah lain tapi tidak melaksanakan ibadah wajib yang lain, ini adalah urusan Allah swt.
Salat itu hukumnya wajib, lebih utama dari yang utama yakni puasa. Jika ada orang yang meninggalkan salatnya 1 kali saja termasuk dosa besar.
Sayang sekali kalau di bulan Ramadan hanya berpuasa namun amalan wajib ditinggalkan. Berarti hanya menahan lapar dan dahaga saja. Untuk mengetahui lebih jauh tentang pentingnya salat dan puasa, simak perbincangan Liputan6.com dengan Medina, Senin (22/6/2015):
Kultrim: Sahkah Puasa yang Tidak Dibarengi Salat?
Kalau di bulan Ramadan hanya berpuasa namun amalan wajib ditinggalkan, berarti hanya menahan lapar dan dahaga saja.
diperbarui 22 Jun 2015, 16:58 WIBAdvertisement
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
3 Pemain Manchester United yang Tak Punya Masa Depan di Awal Tahun 2025
3 Tradisi Unik Suku Muna Sulawesi Tenggara, Salah Satunya Sunat Perempuan
Proses Pembongkaran Lahan Eksekusi PTPN I Diwarnai Provokasi 'Oknum'
Turis Singapura Maafkan Pelaku Pelecehan di Bandung, Minta Kasus Dihentikan
Selama 2024 14 Anggota Polda Lampung PTDH, Kapolda Tegaskan Komitmen Disiplin
Dapatkan Link Live Streaming Liga Inggris Liverpool vs Manchester United di Vidio, Kick-off Sebentar Lagi
Ikhtilaf Para Ulama tentang Asal Usul Penamaan Bulan Rajab
Makan Bergizi Gratis Dimulai Besok, 4 SPPG di Jakarta Siapkan Menu untuk 12.054 Siswa
Hasil PLN Mobile Proliga 2025: Gresik Petrokimia Beri Jakarta Pertamina Enduro Kekalahan Kedua
Pembangunan Irigasi Jadi Tanggung Jawab Pusat, DPR Yakin Target Swasembada Pangan 2027 Terwujud
Akhiri Dominasi Thailand, Vietnam Juara Piala AFF 2024
Seputar Tren Perawatan Kecantikan Polinukleotida, Pengganti Filler dan Botox yang Dianggap Ketinggalan Zaman