Liputan6.com, Jakarta - Bereksperiman saat memakai hijab kini sah-sah saja. Agar tak terlihat monoton dengan warna yang datar, berani memadupadankan hijab berwarna ceria serta bermotif, bisa menciptakan satu kesan pemakaian yang simple tapi terkesan girly.
Seperti yang ditampilkan artis Zaskia Mecca yang bereksperimen dengan pemakaian hijab bercorak dengan dipadukan dalaman polos. Kesan simple masih terasa tapi tetap menampilkan ciri kewanitaan. Mode hijab ini bisa diaplikasikan pada kegiatan sehari-hari atau saat bergaul dengan sahabat, keluarga dan lainnya.
Advertisement
Ingin tahu, bagaimana mengaplikasikan hijab yang simple tapi masih berkesan girly, simak videonya: