Liputan6.com, Jakarta - Pencalonan Sutiyoso sebagai Kepala Badan Intelijen Negara (BIN) baru telah disetujui secara aklamasi, begitu pula dengan pencalonan Panglima TNI Gatot Nurmantyo pada 30 Juni 2015 lalu. Dua calon tersebut diajukan langsung oleh Presiden Joko Widodo dan disetujui dengan mulus oleh DPR RI.
Walaupun terlihat berjalan lancar, mulus, dan tanpa protes layaknya pencalonan Budi Gunawan sebagai Kapolri beberapa waktu lalu ternyata ada pula beberapa suara yang mempertanyakan pilihan Kepala BIN dan Panglima TNI ini. Selengkapnya dalam infografis di bawah ini, Selasa (7/07/2015) :
Advertisement