Liputan6.com, Roma: AS Roma dikabarkan tertarik untuk mendatangkan pemain serbabisa Javier Mascherano. Klub ibukota Italia ini pun sudah melakukan kontak kepada sang pemain.
Dilansir Sports Mole, Roma telah melakukan kontak dengan Mascherano. Roma meminta pendapat Mascherano tentang kemungkinan dirinya pindah dari Camp Nou ke Olimpico.
Surat kabar tersebut mengklaim bahwa, Mascherano tertarik pindah dari Barcelona. Ia tampaknya ingin merasakan suasana baru sebelum ia mengakhiri kariernya.
Dilaporkan, Roma siap memberi gaji sebesar yang Mascherano dapatkan di Camp Nou. Bila berhasil didatangkan, Mascherano akan diposisikan sebagai gelandang tengah.
Mascherano adalah pemain kunci yang mengantar Barcelona sukses meraih treble winners, dan membawa Argentina meraih runner up di gelaran Copa America. (Dwitya Dhito/Def)
AS Roma Tertarik Boyong Mascherano
Roma siap memberikan gaji yang sama sebesar yang didapatkan Mascherano di Barcelona.
diperbarui 16 Jul 2015, 12:12 WIBANCAMAN - Javier Mascherano mewaspadai ancaman Carlos Tevez di final Liga Champions. (REUTERS/Albert Gea)
Advertisement
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Profil dan Prestasi Marc Klok yang Disebut Pemain Pembohong soal Dikatornya Shin Tae-yong
1 Korban Tabrak Lari Mobil Pelat Kemhan di Palmerah Meninggal Dunia
Cara Sholat yang Benar Sesuai Tuntunan Islam: Panduan Lengkapnya
3 Manfaat Kesehatan Memandang Bintang di Malam Hari, Buktikan Sendiri!
Arti Kontras: Pengertian, Jenis, dan Penerapannya dalam Berbagai Bidang
Arti Skeptis: Memahami Sikap Kritis dalam Berpikir
Arti Available: Memahami Makna dan Penggunaan dalam Bahasa Inggris
4 Zodiak yang Sangat Peka dan Mudah Menangis, Ini Dia Daftarnya
Pasca Gencatan Senjata, Palang Merah Indonesia Siapkan Bantuan untuk Rakyat Palestina
Memahami Arti Skena: Definisi, Sejarah, dan Pengaruhnya dalam Budaya
Cara Tepat Memilih Sneakers Putih untuk Pria, Pertimbangkan Faktor-faktor Ini
Kenali Apa Itu Call of The Void, Keinginan untuk Mencelakakan Diri Sendiri