Liputan6.com, London - Inspirasi dalam menciptakan lagu bisa hadir dimana saja termasuk dalam mobil kesayangan. Hal inilah yang dialami oleh pentolan grup musik legendaris The Beatles, Paul McCartney.
Dilansir Cnn, Kamis (23/7/2015), inspirasi Paul menciptakan lagu berjudul 'Hei Jude' muncul saat sedang berada di dalam mobil sport itu. Prosesi rekaman pertama lagu 'Hei Jude' saat itu dilakukan di dalam Aston Martin DB6.
Adapun lagu ini diciptakan Paul untuk anak laki-laki John Lennon bernama Julian. Di mobilnya, Paul memang sengaja memasang tape recorder pada dasbor untuk merekam lagu ketika mendapat inspirasi.
Lebih lanjut, Paul membeli Aston Martin DB6 berkelir hijau ini pada 1966. Mobil ini diproduksi Aston Martin antara 1965 sampai 1971 sebanyak 1.967 unit.
Sebagai dapur pacu, Aston Martin DB6 didukung mesin enam silinder segaris berkapasitas 4,0 liter yang digarap oleh Tadek Marek. Daya maksimal yang sanggup dihasilkan sebesar 282 Tk.
(ysp/)
Pentolan The Beatles Ciptakan Lagu di Atas Aston Martin DB6
inspirasi Paul menciptakan lagu berjudul Hei Jude muncul saat sedang berada di dalam Aston Martin DB6.
diperbarui 23 Jul 2015, 20:07 WIBinspirasi Paul menciptakan lagu berjudul Hei Jude muncul saat sedang berada di dalam Aston Martin DB6.
Advertisement
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Australia Minta Saran ke OECD Soal Pajak Kripto
Muka-Muka Baru di Barisan Kiper Timnas Indonesia untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026 tanpa Maarten Paes, Ernando hingga Nadeo dan Riyandi
Meroket 90%, Ekspor Sayuran Bubuk Indonesia Tembus Rp 219 Miliar
Cara Simpan Daun Pisang Tetap Segar dan Hijau hingga Sebulan
Trik Cepat Merebus Kacang Hijau hingga Empuk, Bisa Hemat Waktu dan Gas
Apa Itu Dimmer: Panduan Lengkap Memahami Teknologi Pengatur Cahaya
Siapa Kandidat Kuat Kapten Timnas Indonesia untuk Piala ASEAN Mitsubishi Electric Cup 2024?
Apa Itu EBIT dalam Laporan Keuangan: Panduan Lengkap untuk Analisis Kinerja Perusahaan
Suswono Bertemu Rizieq Shihab di Makkah, PKS Yakin Dapat Dukungan Akar Rumput FPI di Pilgub Jakarta
Kemendagri Tunjuk Wagub Rosjonsyah Jadi Plt Gubernur Bengkulu
Memahami Upah Minimum Provinsi di Indonesia, Ini Arti dan Pengaruhnya bagi Pekerja
4 Wajah Baru di Timnas Indonesia untuk Piala AFF 2024, Talenta Muda yang Curi Perhatian STY