Liputan6.com, Jakarta - Piala Presiden 2015 akhirnya bakal digelar sesaat lagi di tengah konflik sepak bola yang terjadi di Indonesia. Turnamen ini dijadwalkan akan dibuka oleh Presiden RI Joko Widodo, pada Minggu (30/8) di Stadion I Wayan Dipta, Gianyar, Bali.
Pembukaan Piala Presiden 2015 akan dikemas meriah namun memiliki pengamanan ketat. Selain menyuguhkan laga pembuka tuan rumah Bali United Pusam melawan Persija Jakarta, acara juga akan diramaikan dengan suguhan tari karya Profesor I Wayan Dibia, seorang koregrafer ternama Indonesia.
Tim redaksi Liputan6.com berkesempatan untuk berbincang dengan promotor Piala Presiden 2015, CEO Mahaka Sports, Hasani Abulgani. Hasani mengungkapkan alasan keberaniannya menyuguhkan oase bagi klub-klub yang kehilangan pendapatan akibat terhentinya seluruh kompetisi di musim 2015.
Berikut wawacara eksklusif dengan Hasani Abdul Gani:
Promotor: Piala Presiden 2015 Oase untuk Klub
Tim redaksi Liputan6.com berkesempatan untuk berbincang dengan promotor Piala Presiden 2015, CEO Mahaka Sports, Hasani Abulgani.
diperbarui 29 Agu 2015, 11:02 WIBCEO Mahaka Sports & Entertainment, Hasani Abdulgani (Liputan6.com/Andrian M Tunay)
Advertisement
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Cara Cek Ijazah: Panduan Lengkap Verifikasi Keaslian Dokumen Pendidikan
Cara Membuat Buras Khas Sulawesi Selatan yang Lezat dan Gurih
Cara Membuat Botika: Panduan Lengkap Membuat Chatbot WhatsApp
Jurus Ridwan Kamil Atasi Polusi Jakarta
Cara Buat Karya Tulis Ilmiah: Panduan Lengkap untuk Pemula
Gaji Petugas Haji dan Tunjangannya, Punya Rincian Berbeda Setiap Jabatan
Prabowo Terima Tanda Kehormatan Tertinggi dari Pemerintah Peru
Annisa Rawles Kakak Amanda Rawles Melahirkan, Ini 6 Potretnya ketika Baby Shower
Cara Buat Kupat Tahu: Panduan Lengkap Membuat Hidangan Lezat Khas Nusantara
Persiapan Debat Pilkada Terakhir Jakarta
Cara Buat Link Pendaftaran: Panduan Lengkap untuk Pemula
Cak Imin Dukung Kemenag Bentuk Direktorat Jenderal Pondok Pesantren