Liputan6.com, Makassar - Ketua Umum PSSI, La Nyalla Mattalitti, tampak hadir pada laga grup D antara PSM Makassar dan Gresik United Piala Presiden 2015 di Stadion Andi Mattalata, Makassar, Senin (31/8/2015). La Nyalla tampak duduk di salah satu tribun VIP bersama eks manajer PSM Makassar, Diza Rasyid Ali.
Sesaat sebelum laga dimulai, La Nyalla tampak tersorot kamera. Ia pun sempat melambaikan tangannya ke hadapan kamera.
Pada pertandingan pembuka Piala Presiden 2015 antara Bali United Pusam kontra Persija Jakarta, Minggu (30/8/2015) di Bali, La Nyalla juga menyempatkan diri hadir. Bahkan ia juga bertemu dengan Menteri Pemuda dan Olahraga, Imam Nahrawi.
Keduanya berniat untuk melakukan pertemuan kembali secara empat mata. Namun hingga saat ini belum ada kepastian pertemuan itu akan dilakukan. (Ton/Ary)
Baca Juga:
Pesan Menpora kepada La Nyalla Ketika Bersalaman
Zulham Batal, Striker Muda Persib Pasang Kuda-kuda
Ronaldo Mandul dan Kesulitan Kuasai Bola
La Nyalla Disambut Meriah Saat Duel PSM vs Gresik United
La Nyalla tampak hadir di salah satu sudut bangku penonton untuk menyaksikan laga Piala Presiden 2015 antara PSM Makassar vs Gresik United.
diperbarui 31 Agu 2015, 18:22 WIBLa Nyalla Mattalitti (Liputan6.com/Helmi Fithriansyah)
Advertisement
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 Ramadan UpdateDahulukan Makan atau Sholat Dulu? Ini Jawaban Gus Baha
8 9 10
Berita Terbaru
Profil Raden Adipati Surya, Bupati Way Kanan yang Diperiksa Terkait Dugaan Mafia Tanah
VIDEO: Banjir Rob Rendam Ratusan Hektar Tambak dan Rumah Penduduk
Mengapa Tiktok Diblokir di Amerika Serikat? Ternyata Ini Penyebabnya
Sengketa Pilwalkot Depok 2024, Paslon Imam-Ririn Cabut Gugatan di MK
15 Makanan Khas Sumedang yang Wajib Dicoba, Tahu Legendaris hingga Cemilan Tradisional
Sederet Fakta dan Profil Vika Kolesnaya, Model Asal Belarus yang Sedang Dekat dengan Billy Syahputra
Profil Morgan Freeman, Aktor Hollywood Legendaris yang Punya Masa Kecil Penuh Tantangan
Said Tegaskan Kasus Hasto di KPK Tak Mengganggu HUT ke-51 PDIP
15 Resep Kue Simple untuk Pemula: Panduan Lengkap Membuat Kue Lezat
2 Direktur XL Axiata Mengundurkan Diri, Ada Apa?
CEO X Linda Yaccarino Buka Suara soal Meta Setop Program Cek Fakta di Facebook dan Instagram
Menteri Yandri Alokasikan Rp 16 Triliun Dana Desa untuk Swasembada Pangan