Segmen 3: Gerebek Kampung Narkoba hingga Pernikahan Sejenis

Polresta Barelang menggerebek Kampung Aceh di Batam, Kepri, hingga foto pernikahan sesama pria di Pulau Bali dikecam tokoh agama Hindu.

oleh Liputan6 diperbarui 17 Sep 2015, 06:55 WIB
Polresta Barelang gerebek Kampung Aceh di Batam, Kepulauan Riau, hingga foto pernikahan sesama pria di Pulau Bali dikecal tokoh agama Hindu.

Liputan6.com, Jakarta - Polresta Barelang menggerebek Kampung Aceh di Batam, Kepulauan Riau, Kampung Aceh, dikenal sebagai kampung perjudian dan narkoba. Sejumlah pelaku digiring ke kantor polisi.

Hingga foto pernikahan sesama pria yang digelar di Pulau Bali, yang diunggah di media sosial kembali menuai kecaman dari tokoh agama Hindu. Pihaknya meminta pengusutan kebenaran pernikahan tersebut. (Dan/Ans)

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya