Kate Middleton Raih Predikat Putri dengan Rambut Terbaik

Siapa Putri dengan rambut terbaik? Kate Middleton!

oleh Meita Fajriana diperbarui 14 Okt 2015, 15:00 WIB
Kate Middleton selalu tampil modis meski dalam keadaan hamil. Berikut sejumlah foto Kate ketika saat hamil. Kate menghadiri kopi pagi di Family Friends di Kensington, London tengah pada 19 Januari 2015. (AFP Photo/Ben Stansall)

Liputan6.com, Jakarta Berbicara tentang rambut putri kerajaan, The Duchess of Cambridge Kate Middleton sepertinya masih mendapat perhatian lebih dari masyarakat. Hal terlihat dari terpilihnya Kate sebagai putri dengan predikat rambut terbaik, versi media Glamour. Pemilihan ini didapatkan setelah voting yang dilakukan kepada para pembacanya.

Kate Middleton memiliki gaya rambut yang selalu berubah, baik itu pada bagian poni, tekstur atau warna rambutnya. Setiap kali Kate melakukan inovasi pada rambutnya sontak semua menyorotinya dan bahkan menjadikan inspirasi.

Nah, bagi Anda yang penasaran mode rambut apa saja yang pernah dipopulerkan Kate, berikut beberapa potret perubahan rambut ibu dari Pangeran George dan Putri Charlotte ini seperti dilansir dari situs Glamour, Rabu (14/10/2015).

Poni Belah Tengah

Foto: Dok.Liputan6.com/Style

 

Ikal Bervolume

Foto: Dok.Liputan6.com/Style

 

Sanggul Elegan

Kate Middleton (via revista.vogue.globo.com)

 

Poni "Secuil"

Kate Middleton (via dailymail.co.uk)

 

Rambut Belah Pinggir dengan Warna Gelap

Kate Middleton. (foto: nypagesix)

 

(Mit/Nad)

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya