Segmen 1: Kabut Ganggu Bandara hingga Evakuasi Korban Asap

Kabut tebal di Kota Bandung mengganggu Bandara Husein Sastranegara, hingga pemerintah memutuskan mengevakuasi korban asap.

oleh Liputan6 diperbarui 23 Okt 2015, 19:10 WIB
Kabut tebal di Kota Bandung, ganggu Bandara Husein Sastranegara, hingga pemerintah memutuskan mengevakuasi korban asap.

Liputan6.com, Jakarta - Kabut tebal di Kota Bandung, Jawa Barat membuat sejumlah penerbangan di Bandara Husein Sastranegara Bandung terganggu. Akibatnya ratusan penumpang menumpuk di bandara.

Hingga, pemerintah memutuskan mengevakuasi korban asap untuk menghindari lebih banyak korban jiwa. Sejumlah cara akan ditempuh termasuk opsi mengerahkan kapal penumpang Pelni maupun kapal perang. (Dan/Mvi)

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya